[language-switcher]
Beranda  Berita

Lantas Polres Metro Laksanakan Patroli Light Blue

Polres Metro Polda Lampung, Demi terciptanya kamseltibcarlantas di Kota Metro, Kasat Lantas Polres Metro AKP Rezki Parsionvandi, S.IK memerintahkan anggotanya untuk melaksanakan pam rawan malam. Rabu (12/10/22).

Pam rawan malam adalah kegiatan pemantauan dan pengaturan arus lalu lintas di beberapa titik rawan kemacetan dan jalur black spot pada saat malam hari.
Sebagai wujud pelayanan Prima anggota Satlantas Polres Metro melaksanakan pengaturan dan pemantauan lalu lintas serta membantu penyeberangan masyarakat saat melintas. Anggota secara bergilir sesuai dengan jadwal dan piket yang telah ditentukan wajib melaksanakan pelayanan pam rawan malam.
Sementara itu Kasat Lantas mewakili Kapolres Metro AKBP Yuni Iswandari Yuyun, S.IK., M.H mengatakan “Selain untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat sebagai pengguna jalan di wilayah Kota Metro, kehadiran anggota Kepolisian di jalan raya pada malam hari juga bertujuan untuk mencegah niat dan kesempatan pelaku tindak pidana”.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Personel Pengamanan WWF Ke-10 Dapat Penghargaan dan Tali Asih
Indonesia Indicator: Polri Ikut Andil Suksesnya World Water Forum
Sukses KTT WWF ke-10, Kasatgas Walrolakir : Pengamanan Pengawalan Maksimal dan Optimal Terlaksana Dengan Baik
Penyelenggaraan World Water Forum di Bali Berjalan Aman dan Sukses, Polri Ucapkan Terima Kasih
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Wujudkan Postur Polri Yang Presisi dan Disiplin Tinggi, Ini Yang Dilakukan Polres Trenggalek
Giat Patroli KRYD Polres Bogor Menciptakan Kondisi Aman dan Kondusif Wilayah Hukum Polres Bogor
Tim Sparta Amankan Tiga Pasang Muda Mudi Sedang Asyik Pesta Miras DiSebuah Rumah di Jagalan
Pengamanan Perjalanan Ri-3: Polres Boyolali Pastikan Jalur Solo-Joga, lancar.
Pengamanan Lomba Patrol Merah Session 2 Di Area Gedung Sasana Krida Kraksaan
Wakapolres Kutai Barat Pimpin Apel Pagi Jam Pimpinan
Lihat Semua
WordPress Lightbox