[language-switcher]
Beranda  Berita

ersonil Polres Metro Berikan Pengamanan Di SPBU

Polres Metro Polda Lampung, Antisipasi terjadinya antrian panjang dan pengisian BBM dengan menggunakan jerigen, personil Polres Metro melaksanakan Pengamanan di SPBU di Kota Metro, Jumat (14/10/22).

Pengamanan yang dilakukan oleh Polres Metro ini dilakukan sebagai antisipasi kemungkinan adanya aksi penimbunan, penyelewengan, penyalahgunaan serta penyelundupan BBM bersubsidi dari SPBU di wilayah Kota Metro.

Kapolres Metro AKBP Yuni Iswandari Yuyun S.IK, M.H menyampaikan “Adanya Kenaikan harga BBM Pertamina jenis BBM subsidi yaitu Pertalite dan Solar disebabkan akibat melonjaknya harga minyak dunia. Hasil koordinasi dengan pihak SPBU dan pantauan sampai saat ini stok BBM Pertamina di Kota Metro aman dan mencukupi,”

“Tanggung jawab pengamanan bersama Polri di lingkungan Pertamina bisa dengan sigap menanggulangi dan menghadapi setiap bentuk ancaman gangguan, hambatan, tantangan, dan tetap terpelihara dilaksanakan secara koordinatif dengan baik,” ujar Kapolres Metro

 

Sampai saat ini, untuk wilayah Kota Metro, ketersediaan BBM masih dalam kondisi aman. untuk antrian warga yang membeli BBM masih terpantau normal pasca perubahan harga.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Tiba Di Timika, Asops Kapolri Lakukan Supervisi Kepada Ops Damai Cartenz-2024
Polri Bongkar 5 Lab Narkoba Gelap, Sita Berbagai Prekursor dan Ribuan Pil Ekstasi
Sertifikasi Dakgar Lantas Gelombang I T.A 2024, Korlantas Berupaya Turunkan Angka Kecelakaan Lalin
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Tim Itwasum Polri Lakukan Audit di Divisi Humas Polri
Latsitarda Nusantara XLIV/2024 di Kaltim Resmi Dibuka
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jamin Kondusifitas Wilayah, Samapta Polres Sumbawa Patroli Sasar Sejumlah Obyek Vital
Panit Lantas Polsek Warujayeng Beri Motivasi Siswa SMA Muhammadiyah Tanjunganom
Personil Unit Lantas Laksanakan Pengaturan Sore Hari Guna Mengantisipasi Kepadatan Arus Lalu Lintas
Melalui "Police Goes to School", Polres Malang Sampaikan Edukasi Keselamatan Lalulintas di SDN 1 Argosuko
Kapolda Sumsel Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo SIK tegaskan Polri akan kawal PSN agar selesai tepat waktu dan tidak timbulkan gejolak masyarakat
Polsek Kras Giat Rutin Patroli Sambang di Stasiun KA Cegah Kejahatan 
Lihat Semua
WordPress Lightbox