[language-switcher]
Beranda  Berita

PERSONEL POLRES KOTAWARINGIN BARAT MELAKSANAKAN APEL PAGI DI AULA SATYA HAPRABU

-Polres Kobar- Pelaksanaan apel pagi merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh personil polres kobar setiap harinya terkait situasi di wilayah hukum polres kobar. Kali ini dikarenakan situasi tidak memungkinkan karena hujan dilapangan pelaksanaan apel pagi dilakukan didalam Aula Satya Haprabu Polres Kobar, Kamis 08 Desember 2022.

Apel pagi merupakan wujud dari pada kedisiplinan personil dan sarana dalam menerima arahan pimpinan. Pelaksanaan apel pagi merupakan kewajiban bagi setiap anggota Polri, selain untuk mendengar arahan pimpinan, apel pagi juga bermanfaat untuk melatih kedisiplinan dan tanggung jawab bagi setiap anggota Polri.

Dalam kesempatan apel pagi kali ini khusus diambil oleh Pimpinan yaitu Kapolres Kobar sendiri AKBP Bayu Wicaksono S.H., S.I.K., M.Si., yang mana beliau secara langsung menyampaikan arahan dan atensi pimpinan terkait perkembangan situasi yang terjadi akhir akhir ini terkait terjadinya Pelaku Bom Bunuh diri yang terjadi di salah satu Polsek di Kota Bandung.

Dalam arahan nya saat memimpin apel pagi serta sekaligus jam pimpinan tersebut Kapolres Kobar menekan kan dan mengingatkan kembali kepada para personilnya agar dalam pelaksanaan tugas selalu berpatokan kepad SOP dan tingkatkan Budy system’ dalam setiap pelaksanaan tugas.

Dan beliau juga mengucapkan terima kasih terhadap kinerja personilnya selama ini yang telah menunjukkan kinerja yang baik selama ini dan jangan sampai terjadi penurunan kinerja yang selama ini telah dicapai dan dinilai telah bagus. ( Ras )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Matangkan Kesiapan Pengamanan World Water Forum
Polri Siapkan Jalur yang Dilewati Tamu Negara Saat World Water Forum di Bali Agar Aman dan Lancar
Kesiapan Polri Dalam Pelaksanaan Tugas Pokok Operasi Puri Agung World Water Forum 2024 di Bali
Satgas Damai Cartenz berhasil tangkap Pelaku Pembunuhan Danramil Aradide
Jelang WWF ke-10 di Bali, Fadil Imran Siapkan Strategi Khusus Pengamanan Akses Masuk Pelabuhan
Polri Pastikan Keamanan Akses Masuk ke Bali Jelang World Water Forum
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Tawuran dan Gank Motor Tim Serigala Kota Patroli Hunting Mobile Sepuran Kota Jambi Menghimbau Para Remaja yang Nongkrong di Jam Tengah Malam.
Dirikan Posko di Desa Kisihang, Brimob Polda Sulut Bantu Pemulihan Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang
Halal bi Halal bersama NU dan Muhammadiyah Irjen Pol Ahmad Lutfhi komitmen layani masyarakat Jepara menuju Gemah ripah Loh Jinawi Toto Tentrem Kerto Raharjo
Polresta Bukittinggi Terjunkan Personil untuk Bantu Proses Evakuasi Korban Bencana Alam
Polsek Lasem Amankan Kirab Budaya Dalam Rangka Menyambut Haul Raden Maulana Makhdum Ibrahim Atau Sunan Bonang
270 Peserta Ikuti Drag Bike Dandim Cup Tahun 2024.
Lihat Semua
WordPress Lightbox