[language-switcher]
Beranda  Berita

Giat Binrohtal bagi Personil beragama Kristen Polres Sorong Selatan

Polda Papua Barat – Polres sorong selatan melaksanakan kegiatan pembinaan rohani dan mental (Binrohtal) bagi personil yang beragama Nasrani di Aula Sembra Mapolres sorong selatan, Rabu (15/03/2023)

Turut hadir dalam ibadah tersebut Wakapolres,Kabag Sumda,Kasat Lantas,Kasat Narkoba,Kasat Tahti,Kasi Propam dan Kasikum dan personil Polres Sorsel yang beragama Nasrani

Kegiatan binrohtal ini rutin dilaksnakan setiap hari rabu sebagai wadah untuk membentuk karakter anggota Polri agar lebih baik secara sikap dan spiritual serta humanis sehingga menjadi teladan bagi masyarakat pada umumnya.

Kegiatan ini di awali ucapan selamat kepada pak wakapolres,Kasat Narkoba yang bergabung dan menjalakan tugas di tempat barunya di Polres sorong selatan dilanjutkan dengan puji-pujian dan dengan Renungan yang di sampaikan oleh Pdt.Marthen Thesia dan diikuti oleh seluruh Personil Polres Sorong Selatan yang beragama Kristen.

Pdt.Marthen Thesia menyampaikan Dalam menjalankan tugas sebagai anggota Polri kita harus mengandalkan Tuhan, karena kalau kita hanya selalu mengandalkan kekuatan kita saja, maka semua itu akan sia-sia karena kekuatan kita yang paling besar dari Tuhan yang maha kuasa dan apapun yang kita lalukan harus bersandar pada Tuhan.

Bersandar kepada Tuhan itu artinya kita mendaya gunakan potensi yang sudah Tuhan anugrahkan ke dalam diri kita, kemudian menyelaraskan diri dengan Hukum-hukum Tuhan yang ada di alam semesta, berkarya dengan maksimal namun tetap ikhlas dan pasrah kepada Tuhan.

Diharapkan hal tersebut dapat diaplikasikan dalam pelaksanaan tugas anggota Polri sebagai pelindung dan pengayom serta pelayan masyarakat secara humanis demi menjaga kamtibmas yang kondusif.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Wakapolda Kalbar Pimpin Tactical Wall Game, Susun Strategi Pengamanan Pekan Gawai Dayak Ke-XXXVIII Tahun 2024
Mobil Pick Up Tabrak Sepeda Motor Dari Belakang 1 Orang Tewas.
Bhabinkamtibmas Polsek Batang Tarang Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan
Polsek Dolok Merawan Patroli Gabungan Minimalisir Kejahatan di Malam Minggu
Kebebasan Beragama, Polres Tebing Tinggi Pengamanan Acara Kebaktian Kebangunan Iman
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hulu Mediasi Perselisihan Paham Antar Warga
Lihat Semua
WordPress Lightbox