[language-switcher]
Beranda  Berita

Satlantas Polresta Palangka Raya Hadiri Monev ETLE

Polresta Palangka Raya – Kasat Lantas Polresta Palangka Raya, Polda Kalteng, AKP Salahiddin, S.H., S.E. menghadiri kegiatan monitoring dan evaluasi (Monev) E-TILANG Korlantas Polri, Selasa (23/5/2023) pagi.

Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09.00 WIB tersebut berlangsung di Aula MApolda Kalimantan Tengah dan pada kesempatan tersebut, Kasat Lantas Polresta Palangka Raya didampingi oleh Kanit Gakkum Iptu Eko Nurhanto dan anggota Unit Tilang Bripka Parulian Simanjuntak.

Kasat Lantas menuturkan, pada kesempatan tersebut seluruh peserta kegiatan mengikuti arahan dari tim Asistensi Monev E-TILANG dari Korlantas Polri dalam rangka mewujudkan pemahaman terhadap penindakan pelanggaran lalu lintas dengan ETLE dan ETLE Mobile Handheld.

“Diharapkan nantinya ETLE dan ETLE Mobile Handled mampu mewujudkan kembali rasa kepercayaan masyarakat kepada Polisi dengan menerapkan penindakan pelanggaran lalu lintas menggunakan ETLE serta terciptanya Kamtibmas dan Kamseltibcar lantas yang kondusif,” tandasnya. (b1b)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
POM TNI dan Propam Gelar Rakornis, Fokus Upaya Pencegahan
Pusdokkes Polri Beri Materi Pelatihan Teknik Wawancara dan Interogasi Penyidik PPA di Polda Jateng
Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Monitoring Kecelakaan di Kalsel
Hadir Di Pulau Bali, Kabaharkam Polri Cek Langsung Venue WWF
Setukpa Lemdiklat Polri Komitmen Bantu Pendidikan Di Desa Cibeurih
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Peduli Warga Kurang Mampu, Bhabinkamtibmas Kerten Bagikan Sembako Gratis
Polres Malteng Gelar Binrohtal Bagi Personel Muslim, Nasrani Dan Hindu
Pelaksanaan Pembinaan Rohani dan Mental Binrohtal Personel Polres Berau 
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Personil Polsek Pollung Melaksanakan Himbauan Terhadap Warga.
Cegah Penyalah Gunaan Narkoba, Bhabinkamtibmas Polsek Tigabinanga Tingkatkan Imbauan
Lihat Semua
WordPress Lightbox