[language-switcher]
Beranda  Berita

SAT LANTAS POLRES PEMATANG SIANTAR SOSIALIASI PENINGKATAN KESELAMATAN LALULINTAS DI SMP N 5

WhatsApp Image 2023 09 01 at 13.14.56

Sat Lantas Polres Pematang Siantar laksanakan Sosialiasi Peningkatan Keselamatan lalulintas (Lalin) di SMP Negeri 5, Jumat (1/9/2023) pagi sekira pukul 07.00 Wib.

Hadir dalam kegiatan itu Kasat Lantas AKP Relina Lumban Gaol S.Sos diwakili Kanit Kamsel IPDA Lukman A. Sinaga, Aipda Aljekson Saragih, Aipda Andreasih Saragih dan ASN Albert Lumban Tobing.

Kemudian diikuti para Pelajar, Guru dan Staf Pengajar SMP Negeri 5  Kota Pematang Siantar.

Materi yang disampaikan Sosialisasi UU NO. 22 Tahun 2009 tentang Lalulintas dan Angkutan Jalan (LLAJ), menyampaikan tentang bagaimana tips berkendaraan yang aman (safety riding) di jalan raya, Menghimbau para pelajar untuk tertib berlalu lintas dan tidak melanggar beberapa aturan lalu lintas seperti Pengendara/penumpang motor wajib menggunakan helm SNI dan pengemudi wajib gunakan sabuk keselamatan.

Pengendara sepeda motor berboncengan tidak boleh lebih dari 1 orang, tidak menggunakan HP saat berkendara, Larangan bagi anak di bawah umur mengendarai kendaraan, Berkendaraan masih di bawah pengaruh alkohol, Larangan/bahaya melawan arus dan  Larangan berkendaraan bermotor yang melebihi batas kecepatan.

Hasil kegiatan yang di harapkan tercapainya pesan pesan Kamseltibcar Lantas kepada masyarakat dan meningkatkan kesadaran masyarakat untuk terciptanya tertib berlalu lintas serta menekan pelanggaran lalu lintas dan menurunkan kejadian Laka Lantas di wilkum Polres Pematang Siantar.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Senin, Bareskrim Panggil Ketua BP2MI Soal Inisial T Pengendali Judi Online  
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
Giliran 66 Calon Taruni Pamer Bakat di Tes Pemeriksaan Penampilan Akpol
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
Bareskrim Periksa 16 Saksi Kasus Dugaan Korupsi PJUTS Kementerian ESDM
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kepolisian Boyolali Lakukan Penyekatan Jalur di Perbatasan Salatiga Cegah Pergerakan Massa PSHT
Ops Patuh Toba 2024, Polres Pelabuhan Belawan Gelar Sosialisasi Keselamatan Berkendara di Sekolah
Senin, Bareskrim Panggil Ketua BP2MI Soal Inisial T Pengendali Judi Online  
Polres Jakbar Bongkar Sindikat Penjualan Rekening Judi Online
Polres Sibolga Cooling System Dilaksanakan Bhabinkamtibmas, Jelang Pilkada Serentak 2024
Mewujudkan Kamtibmas Di Lingkungan Warga Nelayan, Personel Sat Polairud Polres Sibolga Patroli Dialogis
Lihat Semua
WordPress Lightbox