[language-switcher]
Beranda  Berita

Binluh Di Pinokalan, Polsek Ranowulu Ajak Warga Tolak Radikalisme Dan Bersama Jaga Kamtibmas

BITUNG, Humas Polres Bitung – Terkait dengan digelarnya operasi Bina Waspada 2023, Polres Bitung dan Polsek jajaran kembali melaksanakan bimbingan dan penyuluhan (Binluh) dibeberapa titik lokasi sekitar wilayah Kota Bitung.

Sepeti halnya yang dilaksanakan personil Polsek Ranowulu saat kegiatan “Jumat Curhat” di Kelurahan Pinokalan Kecamatan Ranowulu, Jumat (15/9/2023) pagi.

Kegiatan Binluh yang dipimpin Wakapolsek IPDA Denny Runtulalo,SH tersebut, Polsek Ranowulu mengajak masyarakat untuk menjaga 4 Pilar Bangsa yaitu UUD 1945, Panca Sila, Kebangsaan dan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

“Mari kita cegah dan tolak semua bentuk paham radikal dan terorisme yang dapat memecah persatuan dan kesatuan NKRI”, himbau IPDA Denny.

Dia (Wakapolsek) juga mengajak warga agar menjadikan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) sebagai tanggung jawab kita bersama.

“Mari sama-sama kita jaga keamanan dan ketertiban mulai dari lingkungan masing-masing untuk kenyamanan kita bersama”, ujarnya lagi.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Gerak cepat Pj Walikota bersama Kapolres didalam mengatasi inflasi di kota Pagaralam dengan menggelar zoom meeting
Wakapolres Kuansing Hadiri Upacara Hari Pendidikan Nasional 2024
Kapolres Pagaralam bersama dengan unsur Forkopimda sepakat kawasan wisata gunung dempo dijadikan tempat tertib berlalu lintas
Polsek Singingi Ungkap Kasus Perjudian Online Togel di Desa Sungai Keranji Singingi
Antisipasi di hari Buruh nasional, Kapolres Pagaralam kerahkan personelnya untuk mengantisipasi terjadinya unjuk rasa
Polsek Jemaja Bersama Instansi Terkait cek ketersediaan BBM di Jemaja Terkait Keterlambatan BBM Bersubsidi
Lihat Semua
WordPress Lightbox