[language-switcher]
Beranda  Berita

Masuk Musim Penghujan, Sinergi Tiga Pilar Kecamatan Pekalongan Barat Bersama Warga dan Instansi Terkait Melaksanakan Kerja Bakti

 

Polres Pekalongan Kota – Polda Jateng – Tribatanews.pekalongankota.jateng.polri.go.id | Memasuki musim penghujan, dan menjaga lingkungan agar tetap bersih, sehingga masyarakat tetap dalam keadaan sehat, Personel Gabungan Tiga Pilar Kecamatan Pekalongan Barat bersama Warga dan Instansi lain melaksanakan Kerja Bakti membersihkan lingkungan.

 

Pelaksanaan kerja bakti ini dilaksanakan di Sekitar sungai Bremi, dan diikuti personel Gabungan 3 (Tiga) Pilar Kecamatan Pekalongan Barat, Kota Pekalongan, Instansi lain dan bersama Warga Masyarakat. Jumat 24/11/2023.

 

Kapolres Pekalongan Kota, Polda Jateng AKBP. A. Recky R., S.I.K., M.H., M.Si., melalui Kapolsek Pekalongan Barat Kompol Siswanto,S.I.P., mengatakan, bahwa kegiatan seperti ini dilaksanakan Polsek Pekalongan Barat bersama Tiga Pilar, Instansi lain dan Masyarakat untuk meningkatkan Kekompakan dan kebersamaan serta Soliditas di Kecamatan Pekalongan Barat.

 

Fokus dalam Kegiatan ini adalah membersihkan enceng gondok, rumput, sampah yang ada di aliran sungai Bremi dan saat ini memasuki musim penghujan, sehingga diharapkan meminimalisir terjadinya banjir.

 

Dengan adanya kegiatan Kerja Bakti ini, diharapkan dapat bermanfaat bagi masyarakat, dan lingkungan menjadi bersih, dan mencegah timbulnya penyakit serta mencegah terjadinya banjir.

 

(Rid – Humas Polres Pekalongan Kota)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Resimen Laksmana Satya Prakasha SIP 53 Ikuti Gladi Wirottama
Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Jari Putus Dibegal Masuk Bintara Polri
Polri Paparkan Kesiapan Pengamanan dalam Rakor Panitia Nasional WWF
Mabes Polri Pantau Penyaluran Pupuk Subsidi di Lombok Timur dan Lombok Barat Agar Tidak Ada Penyelewengan
Akpol Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Rapat Lembaga Diklat Polisi Festival Taruna Se-asia 2025
Publik Puas Mudik Lancar, Presiden KAI: Berkat Operasi Ketupat 2024
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sinergitas TNI -Polri Bhabinsa bersama Bhabinkamtibmas sambangi Warga binaan.
Publik Puas Mudik Lancar, Presiden KAI: Berkat Operasi Ketupat 2024
Resimen Laksmana Satya Prakasha SIP 53 Ikuti Gladi Wirottama
Kapolsek Mulak Ulu Adakan Giat Jum'at Curhat di Desa Muara Tiga
Tangis Haru, Casis Bintara Korban Begal Di Jakbar Dapat Surprize Bertemu Sosok Inspiratif Aipda Ambarita
Intel Brimob Polda Sumsel Amankan Truk Bermuatan 11.000 Liter Minyak Ilegal dalam Operasi Patroli
Lihat Semua
WordPress Lightbox