[language-switcher]
Beranda  Berita

Berikan Pembinaan Kepada Security RS. PKU Muhamadyah, Polsek Pamotan Himbau Waspada Tindak Kejahatan

REMBANG – Personil Polsek Pamotan Polres Rembang dipimpin Aiptu Haryanto bersama Aiptu Totok, S.H. dan Briptu Khairul Anwar melaksanakan patroli rutin pada malam hingga dini hari dan memberikan pembinaan kepada Security RS PKU Muhammadiyah Pamotan Kecamatan Pamotan Kabupaten Rembang, Selasa (28/11/2023) dini hari sekira Pukul 02.00 WIB.

Kapolres Rembang AKBP Suryadi, S.I.K.,M.H. melalui Kapolsek Pamotan AKP M. Sulhan Mulyadi, S.H.,M.H. mengatakan, bahwa kegiatan patroli tersebut dilakukan bertujuan untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas dan tindakan kriminalitas lainnya seperti curat, curas, dan curanmor khususnya diwilayah hukum Polsek Pamotan Polres Rembang.

“ Dalam kegiatan tersebut petugas patroli menemukan adanya beberapa kendaraan sepeda motor yang sedang parkir dengan jumlah yang cukup banyak di area parkir rumah sakit, kemudian Anggota Polsek Pamotan yang sedang berpatroli memberikan himbauan kamtibmas kepada salah seorang Security agar selalu waspada terhadap pelaku kejahatan dilokasi tersebut,” kata Kapolsek.

“ Perhatikan setiap pengunjung yang akan masuk dan keluar dari lingkungan rumah sakit, teliti dan cek benar karcis parkir serta cocokkan dengan sepeda motornya jika sudah sesuai baru bisa diijinkan keluar,” himbau AKP Sulhan.

HUMAS POLRES REMBANG

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Sapa Pengungsi Banjir Bandang Sumbar, Ketum Bhayangkari Hibur Anak-Anak Pengungsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Hadapi Libur Bersama. Polsek Baros Tingkatkan Giat Rutin KRYD Antisipasi Gukamtibmas
Jum'at Bersih,Bhabinkamtibmas Polsek Cisaat Bersih- bersih Lingkungan Masjid
Parisadha Hindu Dharma Indonesia Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Polres Bangka Lakukan Pengamanan Aksi Damai Masyarakat Nelayan
Polres Grobogan Gelar Walimatussafarul Hajj
Irjen pol Ahmad Luthfi; Polda Jateng Hadir dalam pengamanan Waisak
Lihat Semua
WordPress Lightbox