[language-switcher]
Beranda  Berita

Satuan Lalu Lintas Polres Kotabaru Bagikan Paket Sembako Untuk Warga Prasejahtera

Polres Kotabaru Polda Kalsel _Kabupaten Kotabaru diramaikan oleh aksi mulia Satuan Lalu Lintas Polres Kotabaru. Mereka tidak hanya menjalankan tugas kepolisian, tetapi juga turut peduli terhadap warga kurang mampu di sekitar mereka. Selasa (20/2/24).

Sebanyak 15 paket sembako disalurkan kepada mereka yang membutuhkan, seperti petugas kebersihan di sepanjang Jl. Agus Salim, masyarakat prasejahtera, dan tukang parkir di Jl. Singabana Kelurahan Kotabaru Tengah, Kecamatan Pulau Laut Sigam, Kabupaten Kotabaru.

Kapolres Kotabaru, AKBP Dr. Tri Suhartanto, SH. MH. M. Si melalui Kasat Lantas Iptu Royke Noldy Darean, S. Tr. K, menjelaskan bahwa bantuan ini adalah bentuk nyata kepedulian Polri terhadap masyarakat yang membutuhkan. Mereka menjalankan aksi ini secara rutin, dengan sasaran dan lokasi yang berbeda setiap kali.

Semoga bantuan yang disalurkan ini dapat memberikan sedikit kelegaan bagi saudara-saudara kita yang membutuhkan. Aksi seperti ini tidak hanya membantu secara materi, tetapi juga menunjukkan bahwa kepolisian bukan hanya sekadar penegak hukum, tetapi juga mitra sosial yang peduli terhadap kesejahteraan masyarakat.

(Humas Polres Kotabaru).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
Senin, Bareskrim Panggil Ketua BP2MI Soal Inisial T Pengendali Judi Online  
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
Giliran 66 Calon Taruni Pamer Bakat di Tes Pemeriksaan Penampilan Akpol
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Regina Ikut Seleksi Akpol Demi Pendidikan Gratis, Tak Mau Bebani Ortu
250 Personel Polri-TNI Dibekali Pelatihan Penanganan Karhutla, Kita Pedomani Inpres No 3 Tahun 2020
Doa Bersama di Polres OKI: Memohon Perlindungan Allah SWT dari bahaya Kebakaran Hutan dan Lahan
Polres OKI Ikuti Pelatihan Pencegahan Kebakaran Hutan, Kebun, dan Lahan
KM. Samarinda Tenggelam di Perairan Anambas, 3 Orang Meninggal Dunia
Kepolisian Boyolali Lakukan Penyekatan Jalur di Perbatasan Salatiga Cegah Pergerakan Massa PSHT
Lihat Semua
WordPress Lightbox