[language-switcher]
Beranda  Berita

POLRES PEMATANG SIANTAR TANGKAP DUA RESIDIVIS PEMILIK SABU DI GANG KUKU BALAM

https://tribratanews.respematangsiantar.sumut.polri.go.id/  Sat Narkoba Polres Pematang Siantar tangkap dua residivis pemilik narkoba jenis sabu di Jalan Melanton Siregar Gang Kuku Balam Kelurahan Pematang Marihat Kecamatan Siantar Marihat Kota Pematang Siantar, pada Minggu 18 Februari 2024 malam pukul 22.30 Wib.

Kapolres Pematangsiantar AKBP Yogen Heroes Baruno SH, SIK melalui Kasat Narkoba AKP JH Pasaribu, SH, MH pada Jumat (23/2/2024) mengatakan ke dua residivis itu berinisial AP (52) dan JP (42) keduanya warga Kelurahan Karo Kecamatan Siantar Selatan Kota Pematangsiantar.

Dijelaskannya, penangkapan itu berawal adanya informasi masayrakat bahwa adanya transaksi narkoba jenis sabu di Jalan Melanton Siregar Gang Kuku Balam Kelurahan Pematang Marihat Kecamatan Siantar Mariihat

Kemudian personil langsung bergerak ke lokasi Setiba dilokasi tepatnya didepan warung kopi, personil Sat Narkoba berhasil menangkap AP sedangkan satu lagi berinisial JP mencoba melarikan diri Namun Tim gerak cepat dan berhasil menangkap JP.

Dari AP ditemukan barang bukti 1 paket narkotika jenis sabu 0,13 gram dan 3 klip plastik kosong sedangkan dari JP ditemukan barang bukti 2 paket narkotika jenis sabu bruto 0.37 gram,  1 buah HP android meek OPPO warna putih, 2 buah pipa kaca bekas bakar sabu serta uang tunai sebesar Rp 115.000.

Kemudian AP dan JP beserta barang bukti sudah diamankan di ruangan Sat Narkoba Polres Pematangsiantar guna dilakukan pemeriksaan untuk dikembangkan dan diproses sesui prosedur hukum yang berlaku,”/Humas P Siantar

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Senin, Bareskrim Panggil Ketua BP2MI Soal Inisial T Pengendali Judi Online  
Peraih Medali Emas Karate O2SN Dunia Kejar Cita-cita Jadi Polwan
Kapolri Buka National Open Karate Championship di Pakansari Bogor
Giliran 66 Calon Taruni Pamer Bakat di Tes Pemeriksaan Penampilan Akpol
Bazar Kreasi Bhayangkari Nusantara 2024 Digelar di JCC, Hadirkan 500 Lebih UMKM
Bareskrim Periksa 16 Saksi Kasus Dugaan Korupsi PJUTS Kementerian ESDM
Lihat Semua

HUMAS POLDA

KM. Samarinda Tenggelam di Perairan Anambas, 3 Orang Meninggal Dunia
Kepolisian Boyolali Lakukan Penyekatan Jalur di Perbatasan Salatiga Cegah Pergerakan Massa PSHT
Ops Patuh Toba 2024, Polres Pelabuhan Belawan Gelar Sosialisasi Keselamatan Berkendara di Sekolah
Senin, Bareskrim Panggil Ketua BP2MI Soal Inisial T Pengendali Judi Online  
Polres Jakbar Bongkar Sindikat Penjualan Rekening Judi Online
Polres Sibolga Cooling System Dilaksanakan Bhabinkamtibmas, Jelang Pilkada Serentak 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox