[language-switcher]
Beranda  Berita

Kabag Ops Pimpin Apel PAM Kegiatan Relawan Kemanusiaan untuk Palestina

MASOHI, Polres Maluku Tengah – bertempat di Halaman Apel Polres Maluku Tengah telah dilaksanakan Apel kesiapan pelaksanaan Pengamanan Rangkaian Kegiatan Relawan Kemanusiaan untuk Palestina ( Rekap ) yang dihadiri Ust.Muhammad Husein.

Apel Kesiapan Pengamanan Rangkaian Kegiatan Relawan Kemanusiaan untuk Palestina ( Rekap ) yang dihadiri Ust.Muhammda Husein yang dipimpin oleh Kabag Ops Polres Maluku Tengah KOMPOL Yamin Selayar,S.E.

Adapun Arahah Apel Kesiapan yang disampaikan Oleh Kabag Ops Kompol Yamin yaitu terima kasih saya ucapkan kepada rekan- rekan yang telah hadir dalam pelaksanaan Apel kesiapan Pengamanan Rangkaian Kegiatan Relawan Kemanusiaan untuk Palestina ( Rekap ) yang dihadiri Ust.Muhammad Husein bertempat di Masjid Agung Ibnu Abdullah Masohi.

Saya harapkan rekan-rekan dalam pelaksanaan tugas agar tetap memperhatikan etika serta SOP sehingga kegiatan dapat berjalan aman dan lancar, dan perwira pengendali bisa mengatur pers saat berbuka agar dibagi untuk pers yang standby, sehingga tidak kosong diareal pengamanan ;

Untuk teknis pengamanan nanti akan diatur oleh Perwira pengendali ada tiga pintu masuk pada Masjid Agung Ibnu Abdullah, saya berharap dalam pelaksanaan tugas agar sopan , santun serta humanis, dan hindari tindakan yang dapat mencoreng Citra Institusi.

Turut hadir dalam apel kesiapan pengamanan ini yaitu Kasatresnarkoba Polres Maluku Tengah Iptu Andi Erwin Poleondro,S.Hi., KBO Satlantas Polres Maluku Tengah Iptu La Ode Adin, KBO Satsamapta Polres Maluku Tengah Ipda Nanang Sulistyawan, Ka SPKT Polres Maluku Tengah Ipda Agustinus Persulessy. (HUMASPOLRESMALUKUTENGAH)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Korlantas Polri: Pelat Khusus ZZ Tidak Kekebalan Aturan Ganjil-Genap di Jakarta
Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Tak Beri Uang saat Dipalak, Satria Dipukul Pakai Gitar
Bhabinkamtibmas Negeri Ullath Himbau Siswa SMA 40 Maluku Tengah Patuhi Kamtibmas
Harkamtibmas, Personel Polsek Bubulan Polres Bojonegoro Patroli Perbankan
Bhabinkamtibmas dan Babinsa dalam rangka DDS dan Binluh kepada Warga masyarakat atas nama ALEXANDER selaku pemilik cafe GUZVA di Jalan Suka Mulia Lingkungan VI Kelurahan Aur Kecamatan Medan Maimun
Misteri Tewasnya Tahanan Polsek Bukit Raya Terkuak, Polda Riau Tetapkan 5 Tersangka
Jalin Silaturahmi, Kanit Binmas Polsek Temayang Polres Bojonegoro Sambang Tokoh Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox