[language-switcher]
Beranda  Berita

Polresta Deli Serdang Lakukan Pengamanan, Guna Percepatan Pembangunan Bendungan Lau Simeme di Kec. Biru Biru

Polresta Deli Serdang sampai saat ini masih melakukan pengamanan Percepatan Pembangunan Proyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Lau simeme yang berada di Kecamatan Biru-Biru Kabupaten Deli Serdang. Kamis (28/03/2024).

Pengamanan pembangunan Bendungan Lau Simeme dilaksanakan oleh Polresta Deli Serdang setiap harinya guna mempercepat pembangunan Bendungan ini berjalan dengan aman dan lancar. Dalam pelaksanaan tugas, Personil Polresta Deli Serdang turut melakukan patroli dialogis untuk mengajak masyarakat agar mendukung penuh pembangunan Bendungan Lau Simeme.

 

Ketika Dikonfirmasi, Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy Cahya Priambodo, S.IK mengatakan bahwa Polri khususnya Polresta Deli Serdang mendukung penuh atas pembangunan Bendungan Lau Simeme dan diharapkan masyarakat Biru Biru Juga mendukung penuh pembangunan Bendungan ini.

” Polresta Deli Serdang mengajak masyarakat mari sama sama kita dukung percepatan pembangunan Bendungan Lau Simeme karena dengan adanya Bendungan ini masyarakat akan mendapatkan manfaatnya”. Tutupnya..

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Puslitbang Polri Gelar Seminar Hasil Penelitian Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber untuk Mewujudkan Polri 4.0
Polri Bagi Tugas dengan TNI Kawal Delegasi World Water Forum
Kakorlantas Lepas 2.446 Personel dan 310 Kendaraan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Antisipasi Kerawanan Malam Hari, Personel KRYD Polres Barsel Intensifkan Patroli
Berikan Rasa Aman, Polres Barsel Turunkan Personel Pengamanan Ibadah Kenaikan Yesus Kristus
CIPTAKAN HARKAMTIBMAS, POLDA KEPRI BERSAMA STAKEHOLDER AMANKAN PERINGATAN KENAIKAN ISA AL MASIH DI KEPULAUAN RIAU
GERAK CEPAT, POLDA KEPRI DALAM MENANGANI POHON TUMBANG GUNA MENJAGA KEAMANAN DAN KELANCARAN BERLALU LINTAS
Antisipasi Libur Panjang, Polres Blitar Lakukan Patroli di Tempat Wisata
Polsek Sekayam Ajak Warga Aktif Jaga Keamanan Lingkungan
Lihat Semua
WordPress Lightbox