[language-switcher]
Beranda  Berita

Antisipasi Meningkatnya Pengunjung Saat Tradisi Syawalan, Polres Pekalongan Kota Siagakan Personelnya di Objek Wisata Pantai Pasir Kencana

 

Polres Pekalongan Kota – Polda Jateng – Tribratanews.pekalongankota.jateng.polri.go.id | Jajaran Satuan Polisi Perairan Udara (Satpolairud) Polres Pekalongan Kota, bersinergi dengan Instansi Lain melaksanakan pengamanan di Objek Wisata Bahari PPNP Kota Pekalongan dan Objek Wisata Pantai Pasir Kencana yang tergabung dalam Pos Pengamanan Objek Wisata, Ops Ketupat Candi 2024 Polres Pekalongan Kota. (16/04/24).

 

Kegiatan Pengamanan yang dilakukan personel Polres Pekalongan Kota untuk mengantisipasi meningkatnya Pengunjung saat tradisi Syawalan di Kota Pekalongan dalam rangka Idul Fitri 1445 H.

 

Kasat Polairud AKP Nyoman Herwanto, SM., mengatakan bahwa kegiatan Personel Satpolairud ini bertujuan untuk memberikan pelayanan kepada warga masyarakat yang mengisi waktu liburan dan tradisi Syawalan serta memberikan imbauan kepada petugas penjaga objek wisata, warga maupun anak anak yang sedang bermain dipantai untuk selalu meningkatkan kewaspadaan dengan tidak bermain terlalu ke tengah pantai.

 

“Meningkatkan keamanan dan untuk kenyamanan para pengunjung objek wisata Bahari PPNP Kota Pekalongan dan Objek Wisata Pantai Pasir Kencana Kota Pekalongan, kegiatan ini memang sudah rutin dilakukan dan ditingkatkan saat tradisi Syawalan di Kota Pekalongan” katanya.

 

Tentunya dengan adanya personel yang Stanby ini, diharapkan masyarakat akan merasa tenang dan nyaman melihat adanya petugas Polri di Pantai dan meminimalisir hal hal yang tidak diinginkan,” pungkas Kasat Polairud AKP Nyoman Herwanto, SM. Selaku Perwira Pengendali Pos Pam Objek Wisata Pantai Pasir Kencana Kota Pekalongan.

 

( Rid – Humas Polres Pekalongan Kota )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Gula di Jatim
Kapolri Angkat Presiden KSPSI Jadi Staf Ahli
Komitmen Kapolri di Aksi May Day: Bentuk Timsus untuk Lindungi dan Kawal Hak Buruh
Lemkapi: Hasil Survei Tunjukkan 87,3% Masyarakat Puas Dengan Pelayanan Mudik
37 Penyandang Disabilitas Daftar Rekrutmen Bintara Polri Tahun 2024
KKB Kembali Berulah, SDN. Inpres Pogapa di Bakar
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Perayaan Hari Buruh di Simalungun Berlangsung Kondusif Berkat Pengamanan Sat Samapta Polres Simalungun
Merajut Keamanan Bersama: Bhabinkamtibmas Polsek Purba Gelar Patroli Dialogis di Haranggaol
Patroli Gabungan TNI-Polri Kabupaten Tolikars dalam Mencegah Gangguan Kamtibmas di Lingkungan Masyarakat
Kapolda Papua Ajak Bersatu dalam Membangun Papua yang Lebih Baik
Polres Yahukimo Berhasil Ungkap Kasus Penganiayaan Berat Terhadap Anggota Polisi
Antisipasi Peringatan May Day 2024 Polres Lingga Gelar Apel Siaga
Lihat Semua
WordPress Lightbox