[language-switcher]
Beranda  Berita

Sat Lantas Polres Bangka Berikan Edukasi Tentang Budaya Tertib Berlalulintas Sejak Usia Dini Kepada Pelajar Sekolah Dasar

Polda Bangka Belitung, Bidang Hubungan Masyarakat,- Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Bangka Aipda Doni Apriyadi berserta personel unit Kamsel Satlantas Polres Bangka, memberikan edukasi tentang budaya tertib berlalulintas sejak usia dini kepada pelajar sekolah dasar.

Dikesempatan lain Kasat Lantas Polres Bangka Iptu Arief Fabilah, S.H., seizin Kapolres Bangka mengatakan ini merupakan kegiatan untuk meningkatkan disiplinan dalam menaati peraturan lalu lintas kepada masyarakat sejak usia dini.

Kegiatan ini kita lakukan guna meningkatkan kedisiplinan tertib berlalu lintas kepada masyarakat sejak usia dini “,ujar Iptu Arief Fabilah. Rabu (24/4/2024).

Selain mengenal peraturan lalu lintas dan gerakan lalu lintas, dalam pelaksanaan kegiatan juga dilakukan latihan baris berbaris.

Kita juga melakukan latihan baris berbaris kepada para Polisi Cilik(POCIL), selain mengenalkan peraturan dan rambu rambu lalu lintas, jelas Iptu Arief Fabilah.

Dalam kegiatan tersebut sekitar 30 siswa siswi tingkat Sekolah Dasar (SD) di kecamatan Sungailiat Kabupaten Bangka.

Pada kegiatan pembinaan tersebut, personel Sat Lantas polres bangka memberikan pelatihan kepada para Polisi Cilik dalam berbagai metode yang telah dipersiapkan. Beberapa metode yang sudah dilatihkan kepada mereka antara lain PBB (Peraturan Baris Berbaris), materi formasi, koreografi, dan pemantapan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Bongkar 5 Lab Narkoba Gelap, Sita Berbagai Prekursor dan Ribuan Pil Ekstasi
Sertifikasi Dakgar Lantas Gelombang I T.A 2024, Korlantas Berupaya Turunkan Angka Kecelakaan Lalin
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Tim Itwasum Polri Lakukan Audit di Divisi Humas Polri
Latsitarda Nusantara XLIV/2024 di Kaltim Resmi Dibuka
Cek Kesiapan Kendaraan KTT WWF ke-10, Kakorlantas Siapkan Kendaraan Listrik Untuk Pengawalan VVIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kegiatan Police Goes to School Personil Polsek Parindu di SDN 21 Nala
Kapolres Simalungun Tegaskan Disiplin dan Pencegahan Narkoba dalam Apel Pagi
Polres Simalungun Gelar Analisa dan Evaluasi Bulanan, Kapolres Tegaskan Penanganan Narkoba
Melalui Patroli Dialogis Polsek Toba Terus Berinteraksi Dengan Warga
Patroli Perintis Presisi Polres Simalungun Jamin Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas
Kapolsek Beduai Pimpin Penegakan dan Penertiban Disiplin Anggota Polri di Polsek Beduai
Lihat Semua
WordPress Lightbox