[language-switcher]
Beranda  Berita

Satsamapta Polres Kotamobagu Tingkatkan Patroli saat Peringatan Hari Buruh Internasional

[post-views]

MANADO, Humas Polda Sulut – Personel Satsamapta Polres Kotamobagu mengintensifkan patroli di berbagai lokasi strategis saat peringatan Hari Buruh Internasional atau May Day, Rabu (1/5/2024).

Patroli dengan menggunakan kendaraan roda dua ini menyisir pusat kota, area perbelanjaan, dan pusat-pusat keramaian lainnya.

Dalam patroli di lokasi-lokasi tersebut, petugas melakukan pemantauan secara ketat untuk mencegah gangguan kamtibmas serta berbagai bentuk kejahatan jalanan yang mungkin terjadi.

“Kami berkomitmen untuk memberikan perlindungan maksimal kepada masyarakat, terutama pada saat peringatan Hari Buruh Internasional ini. Patroli ini merupakan salah satu bentuk kesiapsiagaan kami dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Kotamobagu,” kata Kanit Patroli Ranmor Satsamapta, Aiptu I Wayan Rocky Pakaya.

Selain berpatroli, petugas juga berkoordinasi dengan pihak terkait guna memperkuat sinergi dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban bersama.

“Dengan adanya patroli sebagai upaya preventif ini, diharapkan warga masyarakat dapat beraktivitas dengan aman dan nyaman,” pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divisi Humas Polri Gelar Dialog Penguatan Internal di Kaltim, Dukung IKN Menuju Indonesia Emas 2045
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Dolok Pardamean Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Depan SMP Sipintuangin, Arus Lalin Tertib dan Lancar
Ciptakan Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Permata Intan Gecarkan Sosialisasi Sapu Bersih Pungli
Personel Polres Pagaralam melaksanakan KRYD dalam rangka antisipasi tindakan kejahatan di wilayah hukum Kota Pagaralam
Polsek Dolok Pardamean Gelar Blue Light Patroli Malam Hari, Sitkamtibmas Aman dan Kondusif
beberapa oknum yang memakai knalpot brong Kapolres Pagaralam AKBP Erwin Aras Genda. SH. SIK. MT sigap dengan langsung memberikan arahannya kepada personel satuan lalu lintas
Olahraga bersama seperti melaksanakan giat bersepeda bersama dengan rute Polsek pagar alam selatan menuju GOR yang ada daerah keban agung
Lihat Semua
WordPress Lightbox