[language-switcher]
Beranda  Berita

Guna Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan 3C, Personil Polsek Labuhan Ruku Terus Tingkatkan Patroli Rutin

Guna mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas sehingga memberikan rasa aman bagi masyarakat di Wilayah Hukum Polsek Labuhan Ruku, Personil Polsek Labuhan ruku gencarkan laksanakan kegiatan rutinitas patroli pada malam hari, Rabu (01/05/2024) sekira pukul 21:30 WIB s/d selesai.

Adapun Personil Polsek Labuhan Ruku yang melaksanakan giat Patroli tersebut antara lain :”Kapolsek Labuhan Ruku AKP Riswanto SH yang diwakili oleh Aipda M Ginting, Bripka Irfan, Riswandi dan Brigadir H Silaen SH”.

Informasi yang diperoleh dari Kapolsek Labuhan Ruku AKP Riswanto SH melalui Kasi Humas AKP A.H Sagala mengatakan :”Adapun giat Patroli dilaksanakan secara Mobile dengan menggunakan Ranmor Dinas guna untuk mengantisipasi dan mencegah 3C, balap liar, Begal, Gang Motor, tawuran dan Gangguan Kamtibmas lainnya di Wilayah Hukum Polsek Labuhan Ruku Polres Batu Bara” ujarnya.

Adapun lokaasi yang menjadi sasaran Personil Polsek Labuhan Ruku antara lain :”Desa Bagan Dalam, Desa Suka Jaya dan Desa Pahlawan”.

“Dalam pelaksanaan patroli tersebut, situasi aman dan kondusif serta masyarakat merasa senang atas pelayanan Polri yang setiap hari melaksanakan patroli guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ada di Wilkum Polsek Labuhan Ruku”.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jaga Sitkamtibmas Kota Sibolga, Polres Sibolga Laksanakan Patroli Gabungan Tiga Pilar.
KRYD MENYELANGGARAKAN OPERASI DALAM RANGKA CIPTAKAN STABILITAS KAMTIBMAS DI BALIKPAPAN SELATAN
Personil Polsek Biru Biru Polresta Deli Serdang Sambangi Masyarakat Biru-Biru Untuk Berikan Himbauan dan Edukasi Manfaat Bendungan Lau Simeme
Personil BEAT 110 Polresta Balikpapan Amankan Orang Gila yang Mengganggu Warga
Polsek Kedung Kandang Dukung Program Kesehatan dan Kesejahteraan Warga Tingkat Kelurahan
Tekan Lakalantas, Satlantas Polres Banjarnegara Lakukan Ramp Check Bus Pariwisata
Lihat Semua
WordPress Lightbox