[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Margomulyo Giat Patroli Langit Biru Antisipasi Kriminalitas

Bojonegoro – Kapolsek Margomulyo  Iptu Agus Sugiantara memerintahkan Petugas Jaga Aipda Aris Murdiyanto dan Bripka Heru Kristiawan untuk melaksanakan kegiatan Patroli Langit Biru di Perbatasan Kab. Ngawi – Kecamatan Margomulyo sebagai upaya untuk Menjaga Agar Kamtibmas tetap kondusif, Jumat (03/05/24)

“Menurutnya kegiatan Patroli Langit Biru ini di laksanakan guna untuk mencegah kriminalitas dan untuk mencegah Perkelahian antar Perguruan Silat di wilayah Hukum Polsek Margomulyo Agar Tetap Kondusif,” ucapnya.

Patroli Bersinggungan ini merupakan suatu kegiatan yang di laksanakan Pada saat Masyarakat sedang Istirahat agar Supaya Kamtibmas tetap kondusif dan Patroli ini wujud ke hadirannya Polisi di tengah – tengah masyarakat.

“Ia mengatakan pelaksanaan kegiatan tersebut secara periodik dan mobile di wilayah kecamatan Margomulyo sehingga dan mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan untuk melakukan aksinya,” pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Pasekan Kembali Laksanakan Patroli Malam Hari Berikan Rasa Aman Masyarakat
Kapolsek Pimpin Langsung Pengamanan BRI Branch Office Bojonegoro Di Kebun Blimbin
Upaya Polsek Indramayu Tangani Stunting di Kelurahan Karanganyar
Anggota Polsek Pare Patroli Dialogis di Pemukiman Penduduk
Polsek Plosoklaten Giat Patroli Pantau Pemukiman Penduduk di Pos Kamling
Polsek Wates Giat Patroli Sambang Obyek Vital di Perbankan 
Lihat Semua
WordPress Lightbox