[language-switcher]
Beranda  Berita

Antusias kapolres pagaralam demi menjaga kesehatan mengajak personelnya untuk goes bersama di jalan raya

Mengayuh Sepeda Kapolres dan Jajaran Pantau Kamtibmas

 

Kapolres Pagaralam AKBP Erwin Aras Genda beserta jajarannya melaksanakan patroli Kamtibmas dengan mengayuh sepeda, mendatangi sejumlah titik perkampungan dan perkebunan kopi di Kecamatan Dempo Utara Kota Pagaralam Sumatera Selatan. Jumat (02/05/2024)

Menurutnya, kegiatan ini juga menjadi kesempatan bagi warga untuk lebih mudah berinteraksi dan berkomunikasi langsung dengan jajaran petugas kepolisian yang sedang bertugas.

 

“Melalui patroli ini, kami ingin menciptakan kedekatan yang lebih erat antara kepolisian dan masyarakat,” kata Erwin

 

Selama patroli dialogis, dia secara langsung berbincang-bincang dengan beberapa warga yang ditemui di sepanjang rute patroli.

 

Momen ini juga mendengarkan beragam masukan dan harapan masyarakat terhadap situasi keamanan dan ketertiban di wilayah tersebut.

 

“Kita menyampaikan pesan-pesan kamtibmas termasuk himbauan untuk tertib dalam berlalu lintas,” katanya.

 

Ia berharap, patroli dialogis menggunakan sepeda ini diharapkan tidak hanya sebagai upaya menjaga keamanan, namun juga sebagai langkah nyata kepolisian untuk hadir lebih dekat dengan masyarakat,” pungkasnya.

 

Sesuai melaksanakan patroli Kamtibmas. Kapolres beserta jajarannya sarapan bersama di Polsek Dempo Utara. (H)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Penyelenggaraan World Water Forum di Bali Berjalan Aman dan Sukses, Polri Ucapkan Terima Kasih
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Penemuan Mayat Kembali Di Temukan, Di Duga Korban Banjir Dan Longsor Saat Korban Berada Di Pondok Kebun
Jasad Sopir Travel Yang Hanyut Di Terjang Banjir, Berhasil Di Temukan
Polsek Semidang Aji Polres Oku Berhasil Amankan Salah Satu Pelaku Pencurian Sepeda Motor
Membangun Kemitraan Antara Polri dan Masyarakat untuk Kamtibmas yang Aman di Cikijing
Personil Polsek Cikijing Laksanakan Patroli Sambang, Berikan Imbauan Kamtibmas kepada Warga
Unit Patroli Polsek Cikijing Intensifkan Kemitraan dengan Pengurus Pasar untuk Jaga Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox