[language-switcher]
Beranda  Berita

Personil Bhabinkamtibmas Polsek Medan Barat Kelurahan Sei-Agul bantu masyarakat mempererat jalinan Kasih Ibu dan Anaknya

Personil Bhabinkamtibmas Polsek Medan Barat gelar Problem Solving bantu selesaikan permasalahan antar warga pada hari Minggu tanggal 05 Mei 2024 pukul 13.00 Wib hingga selesai di Ruangan SPKT Polsek Medan Barat Jalan Budi Pembangunan II No 2 Pulo Brayan Kota Medan Barat.

Pada kegiatan Problem Solving tersebut di laksanakan oleh (Bhabinkamtibmas Kelurahan Sei-Agul) Aipda M.Dabutar dan Bhabinkamtibmas Kelurahan Silalas) Aipda FR.Purba dan (Kepala Lingkungan XIV Kelurahan Sei-Agul) bernama Sopian.Nst.

Pada kegiatan Problem Solving tersebut pihak yang bermasalah adalah antara Rosdeliana (Ibu kandung),  53 Thn, Islam, Wiraswasta, Jalan Karya No.4 Lingkungan XIV Kelurahan Sei-Agul Medan Barat dengan Suwandi Surya (Anaknya), 46 Thn, Supir, Islam
Jalan Karya No.4 Lingkungan XIV Kelurahan Sei-Agul Medan Barat.

Pada kegiatan Problem Solving tersebut di awali pada hari Minggu tanggal 05 Mei 2024 terjadi keributan antara Anak (Suwandi surya) dgn Ibu kandungnya (Rosdeliana) terjadi Cekcok mulut Akibat Miskomunikasi hingga terjadi pengerusakan barang-barang yang ada didalam rumah Ibu kandungnya (Rosdeliana), sehingga Ibu Rosdelina mendatangi Polsek Medan Barat untuk melaporkan kejadian tersebut dan selanjutnya personil SPKT menerima laporan dengan humanis dan langsung menghubungi kepala lingkungan yang bernama Sopian Nst, selanjutnya memediasi antara (Rosdelina sebagai Ibu Kandung) dan (Suwandi Surya sebagai anak Kandung) tersebut serta memberikan arahan-arahan kepada kedua belah pihak di hadapan Kepala Lingkungan Sopian Nst maka terjalin kembali Hubungan Ibu dan Anak seperti sediakala. Dan pada saat tersebut personil Bhabinkamtibmas membantu membuat surat Perdamaian antara kedua belah pihak dengan Catatan Ibu dan anak sepakat melakukan perdamaian secara kekeluargaan di hadapan Kepala Lingkungan XIV, Suwandi Surya meminta maaf kepada Ibunya dan tidak mengulangi perbuatannya lagi, Ibu dan anak berjanji untuk saling menjaga ketertiban dan tidak lagi melanjutkan permasalahannya ke hadapan hukum.

Problem Solving/Mediasi berjalan baik aman dan Kondusif

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Demi Keamanan di Wilkum Polsek Bina Widya : Tiga Pelaku Pengeroyokan Driver Ojek Online Dibekuk Polsek Binawidya
Polres Sibolga Laksanakan Patroli Kota Presisi, Antisipasi Kejahatan Jalanan
Apel Gabungan Polres Dan Polsek Muratara
Apel Gabungan Polres Dan Polsek Muratara
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Patroli Dialogis, Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas pada Warga
Bali Aman Saat WWF, Akademisi Beri Apresiasi Polri
Lihat Semua
WordPress Lightbox