[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Pagu Patroli Sambang di Tukang Parkir Antisipasi Curanmor 

Kediri, Demi mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan pencurian kendaraan bermotor terus dilakukan anggota Polsek Pagu Polres Kediri.

 

 

Anggota Polsek Pagu Polres Kediri melaksanakan kegiatan patroli dialogis sambang di tukang parkir, Minggu (5/5/2024).

 

 

Kegiatan patroli di tukang parkir ini bertujuan untuk mencegah terjadinya hal yang tidak diinginkan.

 

 

Kapolsek Pagu Polres Kediri Iptu Agus Winarto melalui Kanit Binmas Polsek Pagu Aiptu Pujo menuturkan kegiatan patroli tersebut.

 

 

Dalam kegiatan patroli di tukang parkir ini anggota Polsek Pagu Polres Kediri menyampaikan pesan Kamtibmas kepada tukang parkir.

 

 

“Kami berpesan kepada tukang parkir agar lebih berhati-hati terhadap para pelaku tindak kejahatan,”jelasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolda Bali Dampingi Kabaharkam Polri Cek Venue Jatiluwih
Parisadha Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Bali Apresiasi Polri Sukses Amankan WWF
Bareskrim Polri Terus Cari Keberadaan Fredy Pratama
Polri Dinilai Sukses Amankan WWF dan Ikut Mempromosikan Produk UMKM
Keuskupan Denpasar Apresiasi Polri Berhasil Amankan World Water Forum
Sapa Pengungsi Banjir Bandang Sumbar, Ketum Bhayangkari Hibur Anak-Anak Pengungsi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Pastikan Warga Aman, Personel Piket Cek Debit Air Sungai
Polres Sukabumi Kota Bagikan Ratusan Nasi Kota dan Puluhan Paket Sembako
Kapolres Sukabumi Kota Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah 21 Anggota Panwascam
Sinergi Bhabinkamtibmas Polsek Terisi, Babinsa dan Kelompok Tani Tingkatkan Produktivitas Pertanian
Hadiri Perayaan Hari Pentakosta PGPI Kabupaten Dairi, Kabag Ops Polres Dairi Ajak Masyarakat untuk Saling Mengasihi
Patroli Terminal Bus, Sat Samapta Polresta Surakarta Sampaikan Pesan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox