[language-switcher]
Beranda  Berita

Apel Pagi, Kapolres Melawi Ingatkan Personelnya Siap Dalam Tugas

Polres Melawi, Polda Kalbar – Dihadapan pejabat utama, perwira, bintara dan ASN di lingkungan Polres Melawi, AKBP Muhammad Syafi’i, S.I.K., S.H., M.H selaku Kapolres Melawi memberikan arahan saat apel pagi jam pimpinan di halaman apel Bhayangkara, Senin (6/5/2024).

 

“Seluruh personel agar mempersiapkan diri dengan dengan baik, tugas tugas ke depan terutama kesiapan menjelang pilkada tahun 2024 di Kabupaten Melawi,” ujar AKBP Syafi’i.

 

Agenda pengamanan pilkada membutuhkan kesiapan seluruh personel, Kapolres Melawi juga mengharuskan personel terus asah kemampuan dengan pelatihan guna mendukung pelaksanaan tugas dilapangan.

 

“Susun dan lakukan perencanaan pelatihan secara rutin, pastikan seluruh personel memahami tupoksinya,” terangnya.

 

Kapolres Melawi juga mengharapkan agar selalu menjaga kesehatan, mengingat   perubahan cuaca yang tidak dapat diprediksi.

 

“Terima kasih atas dedikasi dan semangat dalam tugas, hari ini harus lebih baik dari kemaren dan besok harus lebih baik dari hari ini,” pungkas Kapolres Melawi.

 

Hmsresmlw (Smi)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

PP Persis Apresiasi Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Korban Begal
Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Berau Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu di Kelurahan Gunung Tabur
Pererat Hubungan, Minggu Kasih Kapolres Bontang kunjungi Gereja Betel Tabernakel Yahweh Jireh Kel Telihan
Polres Berau Amankan Kegiatan PDKT di Skadron-13/ABY Puspenerbad Berau
Polsek Pulau Derawan Amankan Kunjungan Ketua Kontingen Kaltim dan KONI Kaltim PON XXI Aceh-Sumut 2024
136 Personil Siap Amankan Kegiatan Pernikahan Puteri Gubernur Jambi.
Bentuk Kepedulian, Bhabinkamtibmas Loktuan bantu evakuasi pohon tumbang yang menimpa rumah warga binaan
Lihat Semua
WordPress Lightbox