[language-switcher]
Beranda  Berita

Hindari Isi Ulang Minyak Wangi Dengan Bahan Yang Berbahaya, Pesan Bhabinkamtibmas Kecandran Kepada Penjual Parfum

Polres Salatiga Polda Jateng – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Bhabinkamtibmas Kecandran Polsek Sidomukti Polres Salatiga Polda Jawa Tengah Aiptu Nastain, SH melakukan patroli sambang di Jalan Imam Bonjol, Senin (06/05/2024).

Dalam kegiatan sambang kali ini Bhabinkamtibmas Kecandran menemui penjual parfum seraya menyampaikan, agar mewaspadai segala bentuk aksi kejahatan termasuk peredaran uang palsu, selain itu mengingatkan terkait penjualan minyak wangi isi ulang yang dijual kepada masyarakat agar tidak menggunakan bahan berbahaya seperti methanol karena dengan bahan methanol yang tinggi dapat membahayakan bagi konsumen terkena dapat menyebabkan kebutaan jika terkena mata, jika terhirup bisa sesak nafas dan jika terkena kulit pada saat menyemprotkan bisa iritasi bahkan efek samping tersebut bisa dirasakan dalam jangka pendek ketika terjadi kontak langsung, pesannya.

Penjual Parfum mengucapkan terima kasih kepada aparat kepolisian yang sudah memberikan himbauan, siap tidak menggunakan bahan berbahaya dalam menjual isi ulang minyak wangi, ucapnya.

Ditempat terpisah Kapolres Salatiga AKBP Aryuni Novitasari, M.Psi., M.Si., Psi. menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran yang sudah aktif melaksanakan patroli sambang kewilayahan guna menciptakan situasi Kota Salatiga yang aman dan kondusif, selain itu sampaikan himbauan kamtibmas khususnya kepada penjual isi ulang minyak wangi untuk menghindari bahan kimia berbahaya, karena dapat membahayakan kesehatan dan merugikan konsumen, tegas Kapolres.

(Humas Polres Salatiga Polda Jateng )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sat Binmas Polres Pekalongan Kota Bagikan Pamflet, Cegah Penyalahgunaan Narkoba
Hari Pertama Tes CAT, 54 Catar Akpol Panda Maluku Kerjakan Soal Penalaran Numerik dan Wawasan Kebangsaan
Sinergi Tiga Pilar Kelurahan Bandengan Melaksanakan Patroli Dialogis
Polsek Pekalongan Selatan Intensifkan Blue Light Patrol, Cegah Gangguan Kamtibmas
Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Kelurahan Panjang Wetan Aipda Nur Fatoni Rutin Sambang dan Silaturahmi
Polantas Hadir : Blue Light Patrol Polres Pekalongan Kota Antisipasi Balap Liar
Lihat Semua
WordPress Lightbox