[language-switcher]
Beranda  Berita

Bhabinkamtibmas Berinteraksi Langsung dengan Masyarakat Desa Rodok

[post-views]

Dalam upaya mempererat hubungan antara aparat keamanan dan masyarakat serta menjaga keamanan dan ketertiban di wilayahnya, Bhabinkamtibmas Desa Rodok, BRIGPOL Tri Hadi Saputra, Personel Polsek Dusun Tengah ,Polres Bartim,Polda kalteng melaksanakan sambang kamtibmas dengan masyarakat Desa Rodok RT. 002, Kecamatan Dusun Tengah, Senin(06/08/2024)pukul 10.00wib

Bhabinkamtibmas BRIGPOL Tri Hadi Saputra mendatangi langsung rumah-rumah warga di Desa Rodok RT. 002. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk berinteraksi secara langsung dengan masyarakat, mendengarkan keluhan, aspirasi, serta memberikan himbauan terkait keamanan dan ketertiban di lingkungan mereka

Dalam sambang kamtibmas tersebut, Bhabinkamtibmas menjelaskan kepada masyarakat tentang pentingnya peran serta aktif dalam menjaga keamanan lingkungan. Selain itu, ia juga memberikan informasi tentang langkah-langkah pencegahan terhadap tindak kriminal dan penyebaran berita palsu (hoax) yang dapat memicu gangguan kamtibmas

Selama berlangsungnya interaksi ini, masyarakat Desa Rodok RT. 002 secara positif menerima kehadiran Bhabinkamtibmas dan antusias dalam berdiskusi mengenai berbagai hal terkait keamanan lingkungan mereka. Hal ini mencerminkan kesadaran dan kerjasama yang baik antara masyarakat dan aparat keamanan dalam menjaga keamanan dan ketertiban Bersama

Dengan kegiatan sambang kamtibmas ini, diharapkan dapat tercipta ikatan emosional yang kuat antara Bhabinkamtibmas dan masyarakat Desa Rodok RT. 002. Kolaborasi yang baik antara aparat keamanan dan masyarakat sangat penting dalam menciptakan lingkungan yang aman, damai, dan sejahtera bagi semua warga

Bhabinkamtibmas BRIGPOL Tri Hadi Saputra berkomitmen untuk terus berada di tengah-tengah masyarakat, siap memberikan bantuan dan perlindungan serta menjaga keamanan bersama-sama dengan masyarakat

Selama kegiatan berlangsung, Bhabinkamtibmas didampingi oleh sejumlah pejabat dan perangkat desa, termasuk Kades Pulau Patai, Pemdes Pulau Patai, serta Ketua BPD Pulau Patai

Dengan keterlibatan Bhabinkamtibmas dalam monitoring pembangunan, diharapkan proses pembangunan di Desa Pulau Patai dapat berjalan dengan lancar dan memberikan manfaat yang maksimal bagi masyarakat setempat.(pm)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Caleg Terpilih DPRK Aceh Tamiang Gunakan Uang Sabu untuk Kampanye, Bareskrim Buru Satu Pelaku ke Malaysia
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Percepatan Integrasi Aplikasi Digital, SSDM Polri Kembangkan ‘Satu Data SDM’
Korlantas Polri Resmi Launching SIM Untuk Moge
Korlantas Polri Resmi Launching SIM Untuk Moge
Dankorbrimob Polri Dilantik Sebagai Ketua Cabor Akurasi Menembak dan Terjun Payung
Bareskrim Polri Periksa Caleg Aceh Terkait Kasus Sabu 70 Kg
Bareskrim Polri Periksa Caleg Aceh Terkait Kasus Sabu 70 Kg
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolres Ogan Ilir Hadiri Pelantikan Pengambilan Sumpah 723 Orang Anggota PPS Se-Kabupaten Ogan Ilir
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Percepatan Integrasi Aplikasi Digital, SSDM Polri Kembangkan ‘Satu Data SDM’
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Kapolri Resmikan Komite Olahraga Polri, Wadah Para Polisi Atlet
Polres Sukabumi Lanjutkan Gatur Pagi untuk Kelancaran Lalu Lintas dan Keselamatan Masyarakat
Caleg Terpilih DPRK Aceh Tamiang Gunakan Uang Sabu untuk Kampanye, Bareskrim Buru Satu Pelaku ke Malaysia
Lihat Semua
WordPress Lightbox