[language-switcher]
Beranda  Berita

Ratusan Personil Bhabinkamtibmas Kota dan Kabupaten Madiun Ikuti Bimtek Bhabinkamtibmas

KOTAMADIUN || Dalam rangka meningkatkan kemampuan personil Bhabinkamtibmas, Dirbinbinmas Polda Jatim melaksanakan Bimtek yang bertempat di Gedung Sunaryo. Senin 6 Mei 2024.

Bimtek tersebut diselenggarakan oleh Direktorat Binmas (Dirbinmas) di Polda Jatim dan merupakan kegiatan pelatihan teknis bagi Personil Bhabinkamtibmas dan bertujuan untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugas-tugasnya dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kegiatan bimtek oleh Dirbinmas Polda Jatim dibuka langsung oleh Kapolres Madiun Kota AKBP Agus Dwi Suryanto, SIK,. MH bersama dengan Kasubdit Bhabinkamtibmas AKBP Sutiono, S.Pd kegiatan dilanjutkan dengan pendalaman materi dan sosialisasi penggunaan aplikasi DDS dan BOSV2 oleh Setiap personil Bhabinkamtibmas.

Dalam pembukaanya kapolres mengatakan personil bhabinkamtibmas wajib mengikuti kegiatan ini sampai selesai, tolong dipahami dan diaplikasikan, ini semua untuk pelayanan kepada masyarakat, kita tahu Bhabinkamtibmas merupakan garda terdepan Polri di Masyarakat.

Sampaikan juga problem ataupun kendala yang terjadi dilapangan sehingga bisa didikusikan bersama mengenai cara penyelesaianya,”pungkasnya.

Selanjutnya Kasubdit Bhabinkamtibmas AKBP Sutiyono,S.Pd memaparkan Tugas pokok bhabinkamtibmas meliputi 7 hal antara lain :

DDS/sambang, Deteksi dini, PS 1/2, Pelayanan Kepolisian, kegiatan desa/kelurahan,pembinaan komunitas/ormas dan pembinaan Satkampling dll.

Wajib menjadi Intel dasar masing masing wilayah desa/kelurahan Bhabinkamtibmas Polres Madiun Kota dan Polres madiun yang dilengkapi dengan peta desa, mapping sesuai dengan karaktetistik desa masing masing, peta kunjung DDS.

Kemudian penyampaian anev kinerja bhabinkamtibmas melakui aplikasi pengisian BOSV2 bulan september 2023 hingga bulan April 2024 serta penyampaian cara pengisian BOSV2 yang benar yakni setiap hari 5 giat bhabinkamtibmas dan diharapkan pengisian yang benar.

Terakhir kegiatan berjalan dengan baik dan pemateri bisa di pahami oleh para bhabinkamtibmas jajaran Polres Madiun Kota dan Polres Madiun. (HMS)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Biduk-Biduk dan Polsubsektor Batu Putih Berhasil Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu
Polsek Pulau Derawan Amankan Kunjungan Ketua Kontingen Kaltim dan KONI Kaltim PON XXI Aceh-Sumut 2024
Berikan rasa aman, Bhabinkamtibmas Waturu amankan Ibadah Minggu
Pengiriman Bantuan Kemanusiaan Polda Kalimantan Timur Untuk Korban Bencana Banjir Di Kab. Mahakam Ulu
Bhabinkamtibmas Polsek Long Iram Laksanakan Penyaluran Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Banjir
Cegah kejahatan di malam hari, Polsek Fordata rutin gelar Patroli Dialogis
Lihat Semua
WordPress Lightbox