[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolsek Cantigi Sambangi Tokoh Masyarakat, Sosialisasikan Pesan Kamtibmas

 

 

Indramayu,- Kapolsek Cantigi Polres Indramayu Polda Jabar, Ipda H. Casmin, melaksanakan patroli sambang dengan mendatangi tokoh masyarakat Desa Cemara, Kecamatan Cantigi, Kabupaten Indramayu. Jumat (10/5/2024)

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan motivasi dan menyampaikan pesan Kamtibmas kepada masyarakat.

Saat bertemu dengan Bapak Tahjudin, yang merupakan Tokoh Masyarakat sekaligus mantan Kepala Desa Cemara, Kapolsek Cantigi memberikan pesan-pesan penting.

“Salah satu pesan yang disampaikan adalah meningkatkan kewaspadaan terhadap gangguan kamtibmas, menjaga kerukunan antarwarga, dan tidak mudah terprovokasi oleh berita hoax,” tutur Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Ipda H. Casmin.

Selain itu, Kapolsek juga menekankan pentingnya setiap warga saling berkoordinasi dan bekerjasama dalam menjaga keamanan di masing-masing wilayah.

 

“Hal ini dapat dilakukan dengan rutin mengadakan jaga ronda sebagai langkah konkret dalam menjaga keamanan lingkungan,” ungkap Kapolek.

Lebih lanjut, Kapolsek Cantigi menjelaskan bahwa patroli sambang warga merupakan upaya Kepolisian untuk mengajak masyarakat agar lebih waspada terutama pada malam hari.

 

“Kesadaran dan peran aktif masyarakat sangat dibutuhkan untuk andil mendukung dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di lingkungan masing-masing,” tutup Kapolsek Cantigi, Ipda H. Casmin.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Terbang ke Thailand, Polri Buru Gembong Narkoba Fredy Pratama
Polri Periksa 8 WNI yang Diduga Bantu Buronan Thailand
7 Wilayah Ini Mulai Berlakukan Pembuatan SIM Wajib Punya BPJS Kesehatan
Lecehkan Anak Sendiri, Seorang Ibu Muda di Tangsel Jadi Tersangka
Polri Akan Ekstradisi Buronan Nomor 1 Thailand Chaowalit Thongduang, Selasa 4 Juni
Polri Minta Thailand Segera Tangkap Gembong Narkoba Fredi Pratama
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolres Buru dan Dandim 1506 Namlea Pimpin Operasi Penertiban PETI
Sat Lantas Polres Maybrat Laksanakan Penyuluhan Dikmas Lantas di Pangkalan Mobil Kumurkek
Polres Tulungagung Menerima Penghargaan Dari Kementerian Keuangan Direktorat Jederal Perbendaharaan
Bhabinkamtibmas Polsek Pasar Kemis Patroli Bank BCA Pasar Kemis Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Polisi Sahabat Anak, Sat Lantas Polres Tanjung Balai Berikan Pesan Kepada Murid TK
Aiptu Iwan Budiman Bhabinkamtibmas Kelurahan Balaraja Polsek Balaraja Polresta Tangerang giat Sambangi Warga binaan.
Lihat Semua
WordPress Lightbox