[language-switcher]
Beranda  Berita

Warganya Gelar Halal Bihalal, Bhabinkamtibmas Kutowinangun Lor Himbau Kembali Rukun Pasca Keputusan Hasil Pemilu

Polres Salatiga Polda Jateng – Dalam rangka menjaga kondusifitas kamtibmas pasca putusan sidang sengketa Pilpres 2024 oleh Mahkamah Konstitusi (MK), jajaran Polres Salatiga terus melaksanakan Cooling System yaitu lebih mendekatkan diri dengan masyarakat, tokoh agama maupun tokoh masyarakat guna menjaga kondusifitas kamtibmas diwilayah Kota Salatiga, seperti yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas Kutowinangun Lor Polsek Tingkir Aipda Hariyanto saat menghadiri kegiatan halal bihalal warga RW 05 Ngentak Kelurahan Kutowinangun Lor Kecamatan Tingkir di Balai RW 05 Ngentak, Kamis ( 09 / 05 / 2024 ).

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas Kutowinangun Lor yang didampingi Babinsa berkenan menyampaikan sambutan yang intinya mengajak warga berperan aktif menjaga kondusifitas kamtibmas di wilayah dan kerukunan antar warga maupun kerukunan antar umat beragama, selain itu agar tidak mudah percaya dengan berita Hoax, sikapi dengan bijak apapun hasil keputusan dari sidang MK terkait sengketa Pilpres 2024, pesannya.

Warga memberikan sambutan positif himbauan Bhabinkamtibmas Kutowinangun Lor untuk mewujudkan Kota Salatiga yang sejuk, aman dan kondusif, siap tidak mudah percaya berita hoax dan menjaga kerukunan antar warga, ungkap Edi Siswanto salah seorang tokoh masyarakat RW 05 Ngentak.

Kapolres Salatiga yang dihubungi ditempat terpisah menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran yang sudah aktif melaksanakan patroli sambang di wilayah, sampaikan kepada semua lapisan masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan, kerukunan dan kebersamaan serta tidak mudah percaya dengan berita Hoax, selalu bijak dalam menyikapi perkembangan politik terutama pasca keputusan sidang MK, terima apapun hasil keputusannya demi terwujudnya Kota Salatiga yang aman dan kondusif, tegas AKBP Aryuni Novitasari, M.Psi., M.Si., Psi

( Humas Polres Salatiga Polda Jateng )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sespim Lemdiklat Polri Letakan Batu Pertama Bangun Masjid, Didesain Ridwan Kamil
Polri Tangkap Buronan Nomor 1 Thailand Chaowalit Thongduang, Ini Daftar Kejahatannya
Polri Buru WNI yang Bantu Buat KTP-Akta Kelahiran Palsu Buronan No 1 Thailand
Polri Ajukan Barter Buronan Thailand Chaowalit dengan DPO Gembong Narkoba Fredy Pratama
Polri Tangkap Buronan Thailand Paling Dicari
Polri Tangkap Buronan Thailand Paling Dicari
Asisten Ahmad Dhani ingin Masuk Akpol, Polri: Tidak Dipungut Biaya, Gratis!
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Tebing Tinggi Gelar Patroli Malam Hari di Akhir Pekan
Polres Taput Kembangkan Penyusupan Narkoba ke Rutan Tarutung, Tangkap 3 Pelaku.
Personil Polsek Kedungwaru Lakukan Pengamanan Pertanding Sepakbola Babak Grand Final Rejoagung Cup III
Personel Polsek Gondang Amankan Pertunjukan Gebyakan Jaranan di Desa Tiudan
Personil Polsek Ngantru Lakukan Pengamanan Rutinan Ahad Pon Thoriqoh Qodiriyah Wannaqsyabandiyah
Personil Polsek Rejotangan Lakukan Pengamanan Kegiatan Jam’iyyah Ahlith Thoriqoh An. Nasq Syabadian Al Mujaddafijah Al Kholidiyyah
Lihat Semua
WordPress Lightbox