[language-switcher]
Beranda  Berita

Kanit Samapta Laksanakan Patroli Sasaran Warung Malam

20220119 204406

Polda Kalsel, Polres Kotabaru, Polsek Pamukan Utara – Dalam rangka Pendisiplinan terhadap masyarakat terkait protokol kesehatan serta menjaga kamtibmas agar tetap kondusif, Polsek Pamukan Utara rutin laksanakan ops yustisi dan kryd, Rabu (19/01/2022).

Dalam upaya menciptakan situasi kamtibmas agar selalu aman dan kondusif serta terus mendisiplinkan warga dalam menerapkan Protokol kesehatan kami terus konsisten menggelar kegiatan ops yustisi dan kryd dikedai makanan atau warung malam.

Kanit Samapta Polsek Pamukan Utara Aipda Arie Wethana, SE memimpin pelaksanaan patroli di beberapa warung atau kedai malam yang ada di Desa Sengayam Kec. Pamukan Barat.

Kegitan ini difokuskan pada pengunjung warung serta pemilik warung agar mematuhi semua kebijakan dari pemerintah dengan selalu mematuhi Protokol Kesehatan serta menghimbau kepada pengunjung untuk membungkus makanan atau minuman guna menghindari kerumunan.

Kapolsek Pamukan Utara IPDA Bambang Hariansyah, SH mengatakan kegiatan Ops Yustisi dan KRYD ini rutin selalu kami gelar setiap malamnya untuk terus menciptakan situasi kamtibmas yang ada di wilkum polsek Pamukan Utara agar selalu aman dan kondusif” tutur kapolsek.

“Kegiatan yang dilaksanakan oleh Personil Pamukan Utara ini sebagai antisipasi tindak kriminal serta kedisiplinan warga terkait protokol kesehatan sehingga diharapkan dengan kegiatan rutin seperti ini situasi akan selalu aman dan kondusif sehingga seluruh masyarakat akan merasa aman “ tutup kapolsek

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

3.325 Calon Taruna-Taruni Akpol Ikut Seleksi, Masuk Tahap Uji Jasmani
Polri Tangkap Buronan Kelas Kakap Nomor Satu Thailand di Bali
Rakernis Logistik Polri 2024, Optimalkan Pengelolaan Produk Dalam Negeri
Rasakan Mudahnya Pengurusan SIM Online, Pegiat Anti Korupsi Apresiasi Polri
Satgassus Pencegahan Polri Lakukan Pengawasan Pupuk Subsidi di Dua Kabupaten
KKB Bunuh Lagi Masyarakat Sipil di Puncak Jaya, Diduga Pelakunya Bumi Walo
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bersama Warga Bhabinkamtibmas Pasar Kliwon Bersihkan Ranting Pohon
Satgassus Pencegahan Polri Lakukan Pengawasan Pupuk Subsidi di Dua Kabupaten
Oknum Polisi Terduga Pelaku Kekerasan Seksual Ditahan dan Proses Hukum
Polsek Lelea Kembali Laksanakan Patroli di Wilayah Hukumnya
Kanit Binmas Polsek Cikedung Hadiri Rapat Persiapan Percepatan Musim Tanam II GADU 2024
Patroli Dialogis Polsek Cikedung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox