[language-switcher]
Beranda  Berita

Tiga Desa di Kecamatan Banjang, Terima Bantuan Dari Kapolsek Banjang

Disaat Pandemi Virus Corona (Covid-19) Polsek Banjang untuk kesekian kalinya membagikan takjil kepada kaum dhuafa di beberapa Desa di daerah hukum Polres Hulu Sungai Utara (HSU), Rabu (13/5/2020).

Pembagian Takjil di Minggu ke-3 bulan suci Ramadhan 1441 H ini dipimpin langsung Kapolsek Banjang Ipda Noor Rizani yang menyasar Desa Beringin, Desa Sei Bahadangan dan Desa Rantau Bujur.

e48e8e7d 849f 43de a38c 428d883b1909

Dalam pelaksanannya Kapolsek didampingi Kanit Patroli, Kanit Binmas dan para Bhabinkamtibmas Desa binaan diantaranya Aipda Soeyatmin, Bripka Marjuni dan Bripka Junaidi.

Kapolres HSU AKBP Pipit Subiyanto, S.I.K., M.H. melalui Kapolsek Banjang Ipda Noor Rizani menjelaskan pembagian takjil yang melibatkan Bhabinkamtibmas kali ini Insya Allah akan terus dilaksanakan terutama kepada warga yang memerlukan bantuan sebab Bhabinkamtibmas yang lebih tahu persis warga binannya yang perlu bantuan guna meringankan kehidupan mereka disaat social distancing wabah Virus Corona terutama di daerah hukum Polsek Banjang.

“Tentunya kami pun dalam setiap kesempatan selalu mengimbau kepada warga masyarakat untuk berperilaku hidup sehat dan mentaati anjuran Pemerintah sesuai prosedur dalam mencegah dan menangkal Virus Corona,” ucap Kapolsek.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Kampung Batu Rajang Polsek Segah Membangun Kesadaran Media Sosial
Kapolda Jateng Irjenpol Ahmad Luthfi; Trabas Kamtibmas wujud soliditas Polda Jateng dan masyarakat guna menciptakan Harkamtibmas
Bhabinkamtibmas Tepian Buah Sambangi Warga untuk Jaga Kamtibmas
Briptu Muhammad Fathih Imbau Warga Kampung Rantau Panjang Jaga Ketertiban dan Menjauhi Narkoba
Aipda Andreas Jonson Marpaung Ajak Warga Tanjung Redeb Jadi Polisi Bagi Diri Sendiri
Pleton Dalmas Polres Tanah Karo  Lakukan Pembinaan Fisik Jasmani
Lihat Semua
WordPress Lightbox