[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Bula,Semprot Desinfektan di Dua Rumah Ibadah

Polda Maluku, Polres Seram Bagian Timur.-  Upaya pencegahan menyebarnya virus corona, seluruh elemen bersatu padu melakukan penyemprotan disinfektan di Kecamatan Bula. Mereka yang ikut dalam kegiatan itu di antaranya dari Personil Polsek Bula, Polres Seram Bagian Timur, Polda Maluku, dipimpin AKP Ricky Hikmawan,S.H dan Kaur Mintu Polsek Bula, Bripka Sahrul Siwan Siwan, Bripka Fadly Ukratalo, Brigpol Oheo N. Renggawan dan Pengatur I Senggo Sagala. Rabu (03/6/2020).

Pembersihan dan penyemprotan cairan disinfektan dilakukan di Tempat ibadah Masjid Al-Mujahidin, Pasar Baru dan Masjid An-Nur Pantai Pos, Kota Bula.

Kapolsek Bula, Polres Seram Bagian Timur, Polda Maluku, AKP Ricky Hikmawan,S.H mengatakan kegiatan ini dilakukan secara serempak oleh anggota Polsek Bula.

“Kegiatan ini dalam rangka menekan penyebaran virus corona yang lagi merebak di Indonesia agar tidak mewabah di daearah kami,” ucap Kapolsek Bula, Polres Seram Bagian Timur, Polda Maluku, AKP Ricky Hikmawan,S.H,

Kapolsek Bula, Polres Seram Bagian Timur, Polda Maluku, AKP Ricky Hikmawan,S.H, juga mengimbau agar selalu pakai masker, hindari kerumunan dan menjaga kebersihan guna menangkal virus corona. (Humas Polres Seram Bagian Timur)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Sumber Rejo Saat Kerja Bakti, Ajak untuk Jaga Kesatuan Pasca Pemilu 2024
TNI-Polri Bersinergi Jaga Keamanan Desa Jagaraga Indah, Warga Diminta Aktifkan Poskamling
Panit Samapta Polsek Kertosono Berikan Himbauan Kamtibmas saat Patroli Perbankan
Tindaklanjuti Aduan Masyarakat Soal 'Kos Mesum', Polisi di Jepara Gelar Razia
Blue Light Patrol Satlantas Polres Batang Ciptakan kamseltibcarlantas Aman Konsudif
Berikan Rasa Aman di tengah Masyarakat Bhabinkamtibmas Pam Electone
Lihat Semua
WordPress Lightbox