[language-switcher]
Beranda  Berita

Peduli Sesama, Kapolres Majalengka Bagikan Ratusan Sepatu Untuk Pelajar dan Beras Kepada Warga

Majalengka – Bertempat di Blok Legasari Kulon, Desa Argasari, Kecamatan Talaga, Kapolres Majalengka, AKBP Dr. Bismo Teguh Prakoso, S.H., S.I.K., M.H., bersama unsur forkopimca Rajagaluh melaksanakan Bakti social berupa pemberian Beras kepada warga masyarakat dan Sepatu kepada pelajar SD/SMP di situasi Pandemi Covid-19 pada fase Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), Sabtu (1/8/2020).

Kapolres Majalengka, AKBP Dr. Bismo Teguh Prakoso, S.H.,S.I.K., M.H., mengatakan kegiatan pemberian Beras dan Sepatu ini dilaksanakan sebagai salah satu bentuk kepedulian Negara khususnya Kepolisian untuk memotivasi pelajar sehingga bisa lebih rajin dan aktif dimana mereke semua merupakan penerus Bangsa.

“Adapun jumlah sepatu yang dibagikan sebanyak 150 pasang untuk pelar SD dan SMP, serta beras untuk 15 orang masyarakat yang terkena atas dampak Pandemi Covid-19 pada Fase Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB) atau New Normal di Majalengka” Jelas Polisi Lulusan terbaik Akpol 2001 ini.

Kapolres Majalengka juga menambahkan, Pihaknya telah membantu Sekolah di Desa Sunia Lama yang tidak ada jaringan Internet, dimana Polres Majalengka bekerjasama dengan TNGC untuk memasang jaringan internet dan alhamdulillah sekarang sekolah tersebut sudah menikmati jaringan internet.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Dalam Menjaga Kamtibmas Malam Hari, Polsek Ngantru Gelar Patroli Blue Light
Personil Polsek Amankan Kegiatan Masyarakat Pasar Malam di Lapangan Kalidawir
Patroli Mobile, Personil Polsek Besuki Berikan Himbauan Kambtimas Pada Satpam
Polres Tulungagung Rutinan Menggelar Doa dan Berikan Taliasih Kepada Anak Yatim
Cegah Bullying dan Kekerasan di Sekolah, Polsek Boyolangu Lakukan Penyuluhan di SD 2 Kepuh
Polres Simalungun Gelar Sosialisasi Tertib Lalu Lintas di Jalan Asahan, Pematangsiantar
Lihat Semua
WordPress Lightbox