[language-switcher]
Beranda  Berita

Panit Binmas Polsek Nagreg Polresta Bandung Polda Jabar, Pantau Langsung Pemilihan Ketua RW di Desa Nagreg Kendan

Panit Binmas Polsek Nagreg Aiptu E. Nurdin memantau sekaligus melakukan pengamanan kegiatan pemilihan Ketua RW 01 di Kampung Margamulya Desa Nagreg Kendan Kecamatan Nagreg Kabupaten Bandung, Sabtu (18/01/2020).

Menurut Panit Binmas, proses pemilihan Ketua RW digelar layaknya Pemilu, dengan antusias dihadiri ratusan warga di TPS untuk memilih dua orang kandidat calon, yakni Jamaludin S.Sos dan Aca Subarna, serta dihadiri pula Kepala Desa Nagreg Kendan, Aeng Suarlan dan Kepala Dusun Budiawan turut menyaksikan.

 

“Alhamdulillah, proses pemilihan Ketua RW 01 yang digelar warga, berlangsung dengan aman, tertib dan kondusif, kami berharap siapapun yang terpilih semua warga mendukungnya dan saling bergotong royong untuk membangun lingkungan yang lebih baik,” ujar Aiptu E. Nurdin.

Sementara itu Kapolresta Bandung, Kombes Pol Hendra Kurniawan, S.I.K melalui Kapolsek Nagreg Kompol Ade Junaedi, SH saat dikonfirmasi mengungkapkan, bahwa kehadiran anggotanya ditengah-tengah aktifitas masyarakat merupakan suatu tugas dan tanggung jawabnya, guna memberikan rasa aman, membina hubungan baik, bekerjasama dan bersinergi dengan berbagai potensi masyarakat untuk mewujudkan Kamtibmas yang kondusif, ungkapnya.

IMG 20200118 WA0234

“Dimanapun aktifitas kegiatan masyarakat berada, Polisi harus selalu setia hadir ditengah-tengah masyarakat,” tandasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sat Samapta Polres Pali Gelar Patroli Perintis Presisi, Jaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Polsek Talang Ubi Gelar Jumat Curhat di Desa Sukamaju, Dengarkan Keluhan Masyarakat dan Jalin Silaturahmi
Polsek Penukal Abab Gelar Jumat Curhat di Desa Mangkunegara Timur, Sampaikan Himbauan Kamtibmas Pasca Pemilu
Unit Resmob Polres TTU Berhasil Amankan Terduga Pelaku Persetubuhan Terhadap Anak di Desa Haumeni
Kapal Wisata Terbakar, Tim SAR Gabungan Berhasil Evakuasi Para Penumpang Dengan Selamat
Lihat Semua
WordPress Lightbox