[language-switcher]
Beranda  Berita

Bhabinkamtibmas Polsek Dukuhturi Polres Tegal Minta Santri di Desa Kupu Patuhi Prokes

Polres Tegal – Berbagai upaya dilakukan Kepolisian Resor Tegal beserta jajarannya guna mencegah penyebaran virus Covid-19. Salah satunya yang dilaksanakan oleh  Bhabinkamtibmas Polsek Dukuhturi Bripka Arisandi M yang mengajak santri Pondok Pesantren di Desa Kupu untuk jaga kesehatan dan patuhi Prokes, Rabu (09/06/2021).

IMG 20210609 WA0010 1 678x381 1

Demi menekan lonjakan Covid 19 di wilayah Kabupaten Tegal Personil Polsek Dukuhturi memberikan himbauan untuk selalu menggunakan masker, jaga jarak, mencuci tanga, hindari krumunan dan kurangi mobilitas pada santri yang sedang melakukan kegiatan latihan di Balai Desa Kupu.

“Dengan memakai masker dan rajin mencuci tangan dapat mengurangi resiko tertularnya wabah virus Covid 19” ujar Ari saat bersama santri di Balai Desa Kupu.

Untuk saat ini Kabupaten Tegal masuk dalam zona merah Kapolres memerintahkan kepada jajaran Polres Tegal terutama Bhabinkamtibmas wajib menghimbau warganya untuk patuhi Prokes.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Satlantas Polres Sambas bersama Dishub Sambas Kota Gelar Ramp Check Bus, Travel, Angkutan Umum Cegah Laka Fatal
Anggota Polsek Tebas melaksanakan patroli kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tebas
Polisi Sahabat Anak Bersama Satlantas Polres Sambas dan TK RA Akhlak Mulia
Polsek Paloh Patroli Dialogis Sambangi Warga Dalam Menjaga Kondusifitas
Kapolsek Subah Iptu Ircam dan Anggota Polsek Subah mengahadiri kegiatan Tradisi budaya Berape' Sawa Peresmian di desa Balai Gemuruh kec. Subah Kab Sambas.
Polsek Sambas laksanakan pengamanan kegiatan pasar malam dalam Hello Sambas Festival tahun 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox