[language-switcher]
Beranda  Berita

Personil Polsek Kapuas Murung Ajak Warganya Cegah Ilegal Mining Melalui Sosialisasi Spanduk

Polres Kapuas, Polda Kalteng– Anggota Polsek Kapuas Murung, Polres Kapuas, Polda Kalteng melaksanakan sosialisasi menggunakan sepanduk yang berbunyi Stop Penambangan Liar Dan Penggunaan Bahan Kimia Merkuri / Sianida, di Wilkum Polsek Kapuas Murung Kec. Kapuas Murung, Kab. Kapuas, Prov. Kalteng. Sabtu (19/06/2021) Pagi.

Kegiatan ini juga bertujuan agar Masyarakat lebih mencintai lagi lingkungan sekitarnya dan akan selalu berusaha menjaga lingkungan sekitarnya sehingga generasi-generasi yang akan datang masih dapat bergantung dari hasil alam yang ada di Kalimantan Tengah ini.

Kapolsek Kapuas Murung Iptu Siti Rabiyatul, S.H., M.M, Melalui Aipda Dwi Susanto Dan Aipda Hendra menyampaikan kegiatan ini kami lakukan supaya tidak ada lagi penambangan liar di wilayah Kec. Kapuas Murung dan juga menumbuhkan kesadaran dari masyarakat yang persepsinya selama ini salah dengan melakukan penambangan liar dengan maksud hanya ingin menguntungkan diri sendiri saja namun tidak melihat dampak untuk orang banyak dalam jangka waktu yang panjang.

“Maka dari itu Polsek Kapuas Murung mengambil tindakan yaitu dengan langsung turun kelapangan untuk melakukan tindakan pencegahan dengan memberikan sosialisasi atau pemahaman tentang dampak dari penambangan liar yang selama ini dilakukan sehingga tidak ada lagi Masyarakat yang melakukan Penambangan liar yang dapat merusak lingkungan sekitar dan juga dapat merugikan Masyarakat dalam jangka waktu panjang,” ujar Kapuas Murung. (Cun)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

ANGGOTA POLSEK PLANDAAN HIMBAUAN KEPADA WARGA DESA KARANGMOJO MENGAJAK AGAR WARGA MENINGKATKAN KEWASPADAAN TENTUNYA DIMALAM HARI
GUNA MENCEGAH KRIMINALITAS DAN BERI KENYAMANAN BAGI NASABAH ANGGOTA POLSEK PLANDAAN POLRES JOMBANG MELAKSANAKAN PATROLI KE BANK BRI
Kanit Sabhara patroli malam sasar SPBU Desa Blimbing Antisipasi gangguan kamtibmas
Patroli dialogis Polsek Gudo sampaikan himbauan Kamtibmas kepada warga di desa Blimbing
Kanit Samapta Titipkan Pesan Keamanan Saat Patroli Perbankan
Kapolsek Bandarkedungmulyo Pimpin “Jum’at Curhat” Bersama Anggota
Lihat Semua
WordPress Lightbox