[language-switcher]
Beranda  Berita

KAPOLRES LAKSANAKAN SAFARI RAMADHAN DI POLSEK SIMPUR BERSAMA DENGAN MASYARAKAT

Di Mapolsek Simpur Kecamatan Simpur Kabupaten Hulu Sungai Selatan telah dilaksanakan kegiatan Safari Ramadhan Kapolres Hulu Sungai Selatan AKBP LEO MARTIN PASARIBU, S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla, Maret 2024

kegiatan ini disambut dengan banyaknya masyarakat yang berdatangan dan sangat antusias dengan kegiatan tersebut, Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Kapolres Hulu Sungai Selatan AKBP LEO MARTIN PASARIBU, S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla ditemani dengan Waka Polres Hulu Sungai Selatan KOMPOL FAHMI ANSHORI , S.H., M.H. dan para PJU Polres HSS

selain dari anggota polres HSS tokoh masyarakat di wilayah mapolsek simpur pun ikut menghadiri kegiatan tersebut yaitu, Camat simpur, Kepala Desa, Tokoh Masyarakat dan Tokoh agama serta masyarakat yang ada di wilayah simpur

Adapun Rangkaian Kegiatan acara tersebut yaitu, Pembukaan, Arahan dari Kapolres Hulu Sungai Selatan AKBP LEO MARTIN PASARIBU, S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla :
a. Mengucapkan terima kasih atas sambutan dan segala waktu yang telah diberikan dalam rangka untuk bertatap muka untuk mengulang pertemuan dan mengenal lebih dekat dan menjalin persahabatan serta keakraban dengan warga desa sehingga bisa lancar dalam kegiatan tersebut

b. Kegiatan Safari Ramadhan ini bukan hanya sasaran di Mapolsek saja namun juga bisa di laksanakan di tempat lain yang bisa mendekatkan dengan masyarakat sekitar

c. Saya mengucapkan terimakasih dan apresiasi yang setinggi – tingginya kepada Kapolsek dan Forkompinca serta tamu undangan yang berhadir dalam acara ini serta memohonkan dukungan dan do’a supaya mendapatkan bimbingan Tuhan Yang Maha Esa dalam menjalankan Tugas

d. Selanjutnya menyampaikan tentang keunggulan aplikasi 5 – pi ( Limapi ) Polres Hulu Sungai Selatan ( Bekerja Ikhlas Untuk Masyarakat ) serta Toturial cara Mendownload aplikasi LiMaPi dari HP Android

kegiatan Dilanjutkan dengan pelaksanaan pemberian bantuan Kapolres Hulu Sungai Selatan Kepada Warga yang ada di lingkungan Mapolsek Simpur, Pembacaan Tahlil Dan Do’a, Pelaksanaan Buka Bersama, Dilanjutkan Sholat Maghrib Berjamaah

kegiatan ini memberikan dampak kepercayaan kepada Polri dari masyarakat

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Dengan Terisak, Satrio Sampaikan Terima Kasih Kepada Kapolri
Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Satlantas Polres Sambas bersama Dishub Sambas Kota Gelar Ramp Check Bus, Travel, Angkutan Umum Cegah Laka Fatal
Anggota Polsek Tebas melaksanakan patroli kamtibmas di wilayah hukum Polsek Tebas
Polisi Sahabat Anak Bersama Satlantas Polres Sambas dan TK RA Akhlak Mulia
Polsek Paloh Patroli Dialogis Sambangi Warga Dalam Menjaga Kondusifitas
Kapolsek Subah Iptu Ircam dan Anggota Polsek Subah mengahadiri kegiatan Tradisi budaya Berape' Sawa Peresmian di desa Balai Gemuruh kec. Subah Kab Sambas.
Polsek Sambas laksanakan pengamanan kegiatan pasar malam dalam Hello Sambas Festival tahun 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox