[language-switcher]
Beranda  Berita

Kabag SDM Polres Rohul Pimpin Pembagian Telur Paskah Dalam Pembinaan Terpadu

Kabag SDM Polres Rokan Hulu (Rohul) Kompol Sordaman Sinaga SH melaksanakan giat membagikan Telur Paskah dalam rangka pembinaan Terpadu Perubahan Minset Culture Set Momen Paskah Tahun 2024 .

Giat digelar di Gereja HKBP Resort Exaudi Pasir Pengaraian, Gereja Katholik KM 06 Pasir Pengaraian, Gereja GPDI Kasih KM 06 Pasir Pengaraian, Gereja GPDI Getsemane KM 07 Pasir Pengaraian, Gereja Katholik SKPA, Gereja Imanuel Hasibuan, Gereja HKBP Tangun dan Gereja GPDI Tangun, Kamis 28 Maret 2024 pukul 08.30 Wib sampai selesai

Bertindak sebagai Personel Pelaksana, langsung dipimpin Kabag SDM Kompol Sordaman Sinaga SH, Kasi Propam Polres Iptu Hasudungan Panjaitan, SH, Kapolsek Rambah Iptu Hendra Sitorus SH MH, Kbo Sat Binmas Iptu Sintong Panjaitan SH, Personel Ba Polres Rohul yang beragama Kristen.

“Dasar, Surat Telegram Kapolda Riau nomor: ST/337/III/2024 tanggal 27 Maret 2024, Tema: Semangat Kebangkitan Kristus Memotivasi Pegawai Negeri Pada Polri Dalam Mewujudkan Polri Presisi Menuju Indonesia Maju,” kata Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH melalui Kabag SDM Kompol Sordaman Sinaga SH.

Lanjutnya, adapun tujuan giat tersebut sebagai bentuk kepedulian dan Cinta kasih Polri kepada Umat Kristen yang merayakan Hari Raya Paskah.

“Selama kegiatan tersebut berlangsung, situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Turun Langsung ke TKP Kecelakaan Bus Pariwisata di Subang, Kakorlantas: Pemeriksaan Awal Tak Temukan Jejak Rem di Lokasi
Korlantas Polri Berduka Tragedi Kecelakaan Tergulingnya Bus Wisata di Subang
Polri Matangkan Kesiapan Pengamanan World Water Forum
Polri Siapkan Jalur yang Dilewati Tamu Negara Saat World Water Forum di Bali Agar Aman dan Lancar
Kesiapan Polri Dalam Pelaksanaan Tugas Pokok Operasi Puri Agung World Water Forum 2024 di Bali
Satgas Damai Cartenz berhasil tangkap Pelaku Pembunuhan Danramil Aradide
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Walikota bersama dengan Polres Pagaralam berkolaborasi didalam penyelenggaraan pemilu damai 2024
Duta lalu lintas Polres Pagaralam berhasil meraih peringkat ke 1 di lingkup Sumatera Selatan dan masyarakat sangat mengapresiasi akan hal itu
Bhayangkara juara telah membuat nama baik Polri semakin disegani oleh masyarakat dengan diraihnya prestasi volly terbaik
Operasi malam dalam skala besar dilaksanakan khususnya di seputaran alun-alun utara demi menciptakan malam yang aman dan nyaman
Rutinitas Hari Libur, Sat Pam Obvit Polres Tanah Karo Patroli di Objek Wisata Sambangi Wisatawan
Polres Pagaralam kerahkan para personel dalam jumlah besar dengan tujuan meningkatkan keamanan pada malam hari
Lihat Semua
WordPress Lightbox