[language-switcher]
Beranda  Berita

Satlantas Polres Demak Kenalkan Polsanak di Sekolah TK Nurul Huda 

Demak – Polisi Lalu Lintas ( Polantas) Satlantas Polres Demak memperkenalkan “Polisi Sahabat Anak” atau Polsanak di TK Nurul Huda, Senin(13/9/21).

Menurut Kasat Lantas AKP Fandy Setiawan melalui kanit kamsel Iptu M. Shaifuddin,SH menuturkan kegiatan polsanak ini untuk memperkenalkan kepada anak – anak TK mengenai Tugas – Tugas Polantas serta pengenalan rambu – rambu lalu lintas beserta artinya.

 

 

 

“Selain itu, kami juga memberikan penengenalan tata cara penggunaan helm yang baik dan benar, tata cara aman ke sekolah dan 12 gerakan gatur lalu lintas” ujarnya.

Polsanak ini di maksudkan untuk menanamkan budaya tertib berlalu lintas sejak usia dini. Disamping itu, dengan bermain dan belajar bersama anggota satlantas polres demak anak- anak lebih dekat dan bersahabat dengan anggota polisi serta mencintai profesi kepolisian.ungkap Kasat. (areeve/dmk) 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Singkawang Mendukung Program Lingkungan dengan Hadir dalam Lounching Bank Sampah Unit Green Swadaya
Satlantas Polres Kepulauan Aru Tegur Secara Humanis Pelanggar Lalu Lintas.
Sampaikan Duka Mendalam, Kapolres Tulungagung Takziah Ke Rumah Duka Almarhum KH. Ibnu Katsir Siroj
Temui Masyarakat Binaan Bhabinkamtibmas AIPDA Jeko Keliduan Jaling Kedekatan Bersama.
Polres Tulungagung Amankan Parade Drumband Anak TK, Dalam Rangka Hari Kartini dan Hari Pendidikan Nasional
Polsek Siantar Selatan Amankan Dua Pria Diduga Pencuri HP
Lihat Semua
WordPress Lightbox