[language-switcher]
Beranda  Berita

Bhabinkamtibmas Polsek Kuala Behe Datangi Titik Api Karhutla Yang Terpantau Satelit

Bhabinkamtibmas Polsek Kuala Behe Datangi Titik Api Karhutla Yang Terpantau Satelit

Polres Landak – Kuala Behe, Anggota Polsek Kuala Behe Polres Landak Bripka M.Harmoko dan Bripka H.C Simatupang mendatangi titik api atau hotspot yang terpantau Satelit, Sabtu (18/09/2021).

Kegiatan ini dilakukan setelah  pantauan titik panas BKMG berdasarkan satelit TERRA – AQUA – SNPP – 3384261 tanggal 17 September 2021 12:58:00 UTC
T. Kepercayaan: Medium, https://goo.gl/maps/GPN3bqWJ8HZYnZ26A dan lokasi terpantau berada Dusun Kerasi Desa Kuala Behe Kecamatan Kuala Behe.

Kapolsek Kuala Behe Ipda Rinto S.Sos S.H mengatakan saat itu anggota tengah melakukan patroli kebakaran hutan dan lahan dan mendapat informasi terkait adanya titik panas itu
Anggota kemudian langsung mendatangi dan mengecek titik api itu.

“Anggota meluncur ke sasaran dan menemukan adanya lahan seluas sekitar 1 Ha, yang sudah terbakar namun api sudah dalam keadaan padam, Anggota juga sudah mendata pemilik lahan yang mana lahan tersebut untuk bercocok tanam seperti padi dan jagung,” Ungkap Kapolsek.

Penulis: Goliat (Humas Polsek Kuala Behe Polres Landak).

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Begini Kerja Satgas Walrolakir Amankan Kepala Negara hingga Delegasi WWF ke-10 di Bali
Kompolnas Puji Kapolri, Harap Casis Bintara Korban Begal Jadi Polisi Humanis
Ditpolairud Polda Bali Siagakan Dua Kapal dan Tiga Helikopter Amankan KTT WWF
Satrio Casis Korban Begal Dihadiahi Masuk Polri, IPW: Jiwa Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat
Pengamat Sebut Kehadiran Kapolri Saat Mudik Pengaruhi Kepuasan Masyarakat
Kapolri dan Panglima TNI Melihat Langsung Kesiapan Venue GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jumat Curhat, Kasat Binmas Tampung Aspirasi Warga Desa Lokasari
Kanit Binmas Polsek Lebong Atas Hadiri Pembagian Bansos di Desa Tabeak Blau
Simulasi ini dilakukan menyikapi berbagai dinamika perkembangan yang ada di masyarakat khususnya soal Kamtibmas ataupun guna menghadapi tahapan Pilkada 2024
Datangi Langsung Kawasan Sentra Illegal Drilling di Babat Toman Musi Banyuasin, Kapolda Sumsel : Komitmen Saya Barsama Pangdam, Regulasinya Tetap Kita Tindak Tegas...
Pelaksanaan kegiatan zoom meeting bersama dalam rangka Anev kegiatan pelaksanaan Beyond Trust dan upload pengiriman 15 Link setiap minggunya. 
Cegah Gangguan Kamtibmas, Polres Malang Tingkatkan Patroli Malam
Lihat Semua
WordPress Lightbox