[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Babar Pasang Baliho dan Bagikan Selebaran Maklumat Kapolri di Sarana Umum Cegah Penyebaran Covid-19

humas.polri.go.id (babel) Polres Bangka Barat memasang baleho dan bagikan selebaran maklumat Kapolri di Sarana Umum dan tempat keramaian Kab. Bangka Barat, Senin (23/03/2020)
Pemasangan baleho maklumat tersebut di pasang di Pelabuhan Tanjung Kalian , Simpang Pemdan , dan Polsek Jajaran sebanyak 7 lembar baleho sedangkan pembagian selebaran sebanyak 1000 lembar yang di bagikan di pusat keramaian toko , warkop , dan tempat berkumpul masyarakat , guna mengimbau kepada warga untuk memutuskan mata rantai penyebaran wabah Covid -19 atau virus Corona.
Pemutusan viru Corona, antara lain dengan cara warga harus menghindari lokasi keramaian, berdiam di rumah, memakai masker dan sering mencuci tangan pakai sabun atau anti septik.
warga harus tenang dan tidak panik, sekaligus mentaati maklumat Kapolri untuk menyelamatkan warga secara bersama-sama.
” Kami menyiapkan 1000 lembar selebaran dan dan 7 lembar baleho tersebut untuk menghimbau kepada masyarakat tetap beraktivitas di rumah dan menjauhi tempat keramayan,” kata Kapolres Bangka Barat AKBP Dr. Muhammad Adenan A.S, S.H. S.IK, MH.
Kapolres Bangka Barat mengatakan , baleho dan selebaran yang berisi imbauan maklumat Kepala Kepolisian Negara Indonesia (Kapolri) Jendral Polisi Idham Azis, Nomor : Mak/2/III/2020, guna untuk mencegah penyebaran wabah Covid-19 di kabupaten Bangka Barat.
Kapolres Bangka Barat menambahkan, warga harus memasang masker saat keluar dari rumah. Supayah terhindar dari wabah virus corona.
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Dalam Menjaga Kamtibmas Malam Hari, Polsek Ngantru Gelar Patroli Blue Light
Personil Polsek Amankan Kegiatan Masyarakat Pasar Malam di Lapangan Kalidawir
Patroli Mobile, Personil Polsek Besuki Berikan Himbauan Kambtimas Pada Satpam
Polres Tulungagung Rutinan Menggelar Doa dan Berikan Taliasih Kepada Anak Yatim
Cegah Bullying dan Kekerasan di Sekolah, Polsek Boyolangu Lakukan Penyuluhan di SD 2 Kepuh
Polres Simalungun Gelar Sosialisasi Tertib Lalu Lintas di Jalan Asahan, Pematangsiantar
Lihat Semua
WordPress Lightbox