[language-switcher]
Beranda  Berita

MEMINIMALISIR TINDAK KEJAHATAN, POLSEK TALANG UBI INTENSIFKAN PATROLI SIANG

Polres PALI – Upaya untuk menekan angka tingginya kasus kejahatan terus dilakukan anggota Polsek Talang Ubi, Bentuk upayanya itu dengan gencar melakukan sosialisasi dan patroli rutin. Anggota Polsek Talang Ubi melaksanakan patroli Obyek Vital guna antisipasi 3C .  Sabtu (20/11/2021) siang.

Patroli ini adalah salah satu tugas yang rutin dilaksanakan oleh anggota Polsek Talang Ubi Polres PALI baik obyek vital maupun tempat-tempat yang diangap rawan terjadinya tindak kejahatan yang berada di wilayah hukum Polsek Talang Ubi.

Dalam kegiatan patroli kali ini tidak lupa anggota Patroli Polsek Talang Ubi menyampaikan himbauan kepada masyarakat yang dijumpai agar berhati-hati dan waspadai situasi sekitar.

Kapolsek Talang Ubi Kompol Alfian Nasution, S.H menuturkan patroli dengan sasaran Obyek Vital guna mencegah gangguan Kamtibmas dan meminimalisir terjadinya tindak kejahatan.

“Kegiatan patroli ini juga bertujuan menciptakan rasa aman dan nyaman kepada warga masyarakat untuk melaksanakan aktifitasnya.” ungkap Kapolsek

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Mamasa Laksanakan Tes Kesamptaan Jasmani dan Beladiri Polri Tahap 1 Tahun 2024
Cegah Pungutan Liar, Polisi  Sosialisasi Saber Pungli
Curi Sejumlah Perhiasan, Remaja Ini Diamankan Polres Nunukan
Hadir Untuk Masyarakat, Polsek Mamuju Respon Cepat Urai Kemacetan Disimpang Lima Kali Mamuju
Terjadi Kesalah Pahaman Antar Warga Binaannya Bhabinkamtibmas Polsek Bambalamotu Selseaikan Masalah Dengan Kekeluargaan
Polda Riau Siap Kawal Kelancaran Munas BEM Seluruh Indonesia ke XVII di Pekanbaru
Lihat Semua
WordPress Lightbox