[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Tanjungpinang Imbau Masyarakat Jauhi Paham Radikalisme

TANJUNGPINANG – Guna mencegah bahaya paham Radikalisme kepada masyarakat di Kota Tanjungpinang, Polres Tanjungpinang rutin memberikan himbauan kepada masyarakat. Selasa (11/01/2022).

Maraknya terorisme tentu membuat masyarakat merasa resah. Radikalisme dan Terorisme adalah musuh nyata bangsa dan negara Indonesia bahkan dunia. Banyak dampak buruk dan negatif yang ditimbulkannya.

Masyarakat diharapkan tidak sampai terjerumus atau ikut-ikutan aliran radikal yang terus berupaya memecag belah kerukunan umat beragama,” terang Kasi Humas Polres Tanjungpinang.

Kapolres Tanjungpinang AKBP FERNANDO, SH, SIK melalui Kasi Humas Polres Tanjungpinang AKP SUPRIHADI HANTONO menyampaikan bahwa Polri terus memperkuat pemahaman masyarakat tentang bahaya radikalisme dan terorisme dengan  terus berusaha untuk menyambangi dan menjalin hubungan baik dengan tokoh agama dan masyarakat guna menyampaikan pesan anti radikalisme.

“Kami terus berusaha mencegah jangan sampai aliran radikal masuk apalagi berkembang di wilayah hukum Polres Tanjungpinang,” jelasnya.

“Maraknya penggunaan medsos atau media sosial sekarang ini agar masyarakat dapat saling membantu dalam pencegahan paham radikalisme dan anti Pancasila”, tambahnya.

Kasi Humas juga berpesan agar seluruh elemen masyarakat serta media dan unsur pemerintahan bersatu bersama mencegah, menangkal bahkan membumihanguskan paham radikalisme dan terorisme dari negara kita.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Padang Lawas Sat Narkoba Berhasil Menangkap Bandar Narkoba 5.01 Gram Sabu Diamankan
POLSEK PURI SEBAGAI SAHABAT ANAK
POLSEK PURI SEBAGAI SAHABAT ANAK
Polsek Pacet Melaksanakan Patroli Harkamtibmas Bersama Warga Desa Warugunung
Anggota Polsek Mojoanyar, PAM Giat Bimbingan Manasik Haji
Patroli 14.02 Polsek Kutorejo laksanakan Sambang Dan Cooling System harkamtibmas di Desa Kutorejo
KAPOLSEK JATIREJO SILAHTURAHMI KE PONPES BIDAYATUL HIDAYAH SEKALIGUS MELAKUKAN RAKOR RENCANA PELAKSANAAN MUHIBUS SHOLAWAT PERNIKAHAN PENGURUS PONDOK
Lihat Semua
WordPress Lightbox