[language-switcher]
Beranda  Berita

Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polresta Yogyakarta

Tim Puslitbang Polri melaksanakan penelitian tentang Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Kinerja Polri di wilayah hukum Polresta Yogyakarta, diterima oleh Kapolresta Kombes Pol Armaini, S.IK pada Senin (27/1/20).

Kegiatan penelitian ini dipimpin oleh Kombes Pol Sudrajad Hariwibowo, S.I.K., MSi selaku Ketua Tim Peneliti, Anggota AKBP Hanafiah Nembo dan Penata Budi Prayitno, A.Md. serta Pembina TK I Dr. Andy Ahmad Zaelany, MA selaku Konsultan dari LIPI.

Tujuan penelitian dimaksud adalah untuk melihat tingkat kepercayaan masyarakat terhadap 5 fungsi layanan kepolisian yaitu fungsi Lalu lintas, Reserse, Intel , Binmas dan Sabhara. Dalam penelitian masih menggunakan 5 indikator pengungkit layanan yang dilihat yaitu Bukti langsung (tangibles), Keandalan (reliability), Daya tanggap (responsiveness), Jaminan (asurance) dan Kesesuaian (conformance), dan ditambah satu indikator yaitu indikator reward terkait dengan kesejahteraan anggota berupa kenaikan gaji dan peningkatan Sarana prasarana.

Penelitian dilakukan dengan kuesioner kepada para respoden dari warga masyarakat di antaranya di Stasiun Lempuyangan, Kantor Kesbanglinmas dan Kampus Universitas Widya Mataram.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kompak dan Semangat! Personel Polresta Ambon dan Bhayangkari Gelar Olahraga Bersama di Lapangan Polresta
Dekatkan Diri, Sat Binmas Polres Tebing Tinggi Silaturahmi Kepada Masyarakat
Asik Main Game, Pengangguran Ditangkap Sat Narkoba Polres Tebing Tinggi Karena Kantongi Sabu
Polres Tebing Tinggi Laksanakan Patroli Bersinggungan di Perbatasan Wilayah Antisipasi Kriminalitas
Polres Tebing Tinggi Beri Pengamanan Pelaksanaan Ibadah Sholat Jumat
Ditemukan Warga Negara Asing Asal Negara Philipin Yang Hanyut Melaut
Lihat Semua
WordPress Lightbox