[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Karimun Bakti Sosial ke Panti Asuhan dalam Menyambut Hari Raya Idul Adha 1441 H

baksos kapolres

KARIMUN – Kapolres Karimun AKBP Muhammad Adenan, SIK melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dalam rangka menyambut hari Raya Idul Adha 1441 H / 2020 M ke Panti Asuhan Muhammadiyah Karimun, Rabu (29/7/2020).

Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1441 H yang bertepatan pada Jumat (31/7/2020) mendatang, Kapolres Karimun menggelar kegiatan Bakti Sosial ke Panti Asuhan Muhammadiyah Karimun yang beralamat di Jalan Sidorejo Kelurahan Lubuk Semut Kecamatan Balai Karimun Kabupaten Karimun.

Disana, Kapolres Karimun menyerahkan bantuan sembako dan santunan kepada kepada anak-anak Panti Asuhan didampingi oleh Pengurus Panti Asuhan Muhammadiyah Karimun Ustadz Irwan Idris, pelaksanaan Bakti Sosial yang digelar tetap menerapkan protokol kesehatan cegah covid-19 yang ini menjalani fase adaptasi kebiasaan baru.

baksos kapolres1

Pengurus Panti Asuhan Muhammadiyah Karimun mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Karimun atas kedatangan dan perhatian serta kepedulian yang diberikan Kapolres Karimun sehingga dengan adanya bantuan ini sangatasangat dirasakan oleh anak-anak Panti Asuhan.

Pemberian Bingkisan Paket Sembako dan santunan kepada anak-anak Panti Asuhan yang menerima sebanyak 20 orang anak Panti Asuhan.

“Kegiatan Bakti Sosial yang dilaksanakan ini selain dalam rangka menyambut hari Raya Idul Adha 1441 H juga sebagai sarana silaturahmi serta memberikan wujud kepedulian Polri kepada panti asuhan yang telah mendidik dan mengasuh anak-anak Panti sebagai masa depan bangsa,” ucap Kapolres.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divisi Humas Polri Gelar Dialog Penguatan Internal di Kaltim, Dukung IKN Menuju Indonesia Emas 2045
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Dansat Brimob Pimpin Apel PAM Aksi Damai
Dansat Brimob Pimpin Apel PAM Aksi Damai
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
41 Catar Akpol Ikuti Pemeriksaan EKG
41 Catar Akpol Ikuti Pemeriksaan EKG
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Personel Polresta Serkot laksanakan apel satuan kerja dilapangan hitam
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Lihat Semua
WordPress Lightbox