[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Pasanea Disemprot Cairan Disinfektan

MASOHI – Untuk memutus rantai penyebaran Covid-19 khususnya mencegah penyebaran atau klaster perkantoran, membuat tim Satgas Operasi Aman Nusa II Polsek Pasanea, Seram Utara Barat, melakukan penyemprotan terhadap Mako Polsek Pasanea.

Kapolres Maluku Tengah, AKBP Rositah Umasugi mengungkapkan, kegiatan penyemprotan Mako Polsek Pasanea itu merupakan kegiatan lanjutan dari kegiatan penyemprotan cairan disinfektan d Mapolres Malteng, pekan kemarin.

“Kemarin (Rabu) telah dilaksanakan kegiatan penyemprotan cairan disinfektan di Mako Polsek Pasanea. Kegiatan ini sebagai bentuk penyesterilkan seluruh kantor Polisi yang ada di wilayah Polres Malteng. Kegiatan penyemprotan disinfektan itu lanjutan dari kegiatan yang dilakukan di Mapolres kemarin, ” jelas Kapolres, kepada wartawan di Mapolres Malteng, Kamis (19/11/2020).

Umasugi mengatakan, kegiatan penyemprotan cairan disinfektan itu juga bagian dari tanggungjawab pihak kepolisian kepada masyarakat.

“Tanggungjawab kita (Polres) dan seluruh jajaran terhadap upaya memutus rantai penyebaran Covid-19 ini, “kata Kapolres.

Menurut wanita dengan dua melati dipundaknya ini, seluruh ruang kerja dan lingkungan di Mako Polsek Pasanea disemprot cairan disinfektan oleh tim tersebut.

” Kegiatan penyemprotan dengan menggunakan tanki penyemprot sebanyak 1 unit, cairan disinfektan sebanyak 15 liter,

Masker N95, sarung tangan, pakaian pelindung, sepatu bloot, kacamata goggle masing-masing 1 unit (ADP), “paparnya.

Orang nomor satu di Polres Malteng ini, menambahkan, jika kegiatan penyemprotan cairan disinfektan itu dilakukan diseluruh Polsek jajaran.

“Kegiatan penyemprotan ini dilakukan secara rutin diseluruh Mako dan kantor maupun pos-pos Polisi, ” tandas Kapolres.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Sinergi TNI – Polri dalam Pengamanan Kegiatan Orkes Musik Adella di Desa Kasreman
Respon Keluhan Masyarakat, Polres Karanganyar Gerak Cepat Gelar Operasi Sepeda Motor Berknalpot Brong
Pelihara Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Entikong Sambangi Warga
Bhabinkamtibmas Polsek Jangkang Ajak Warga Aktif Dalam Jaga Kamtibmas
Sat Resnarkoba Polres Sanggau Amankan Dua Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkoba di Kecamatan Kembayan
Antiapasi Antrian Panjang dan Gangguan Kamtibmas Polsek Tayan Hulu Tingkatkan Patroli di SPBU
Lihat Semua
WordPress Lightbox