[language-switcher]
Beranda  Berita

Jaga Situasi Kamtibmas, Aparat Gabungan Gelar Patroli Ops Lilin Matoa 2020

Jayapura Kota – Menjamin keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang perayaan natal di wilayah Kota Jayapura, aparat gabungan Polresta bersama Kodim 1701 menggelar patroli Ops Lilin Matoa 2020, Selasa (22/12).

Kegiatan patroli itu di pimpin oleh Kanit Turjawali Polresta Jayapura Kota Ipda Tugiman dengan melibatkan 19 personil aparat gabungan.

Kabag Ops Polresta Jayapura Kota Kompol Nursalam Saka, S.Pd.,MM ketika di konfirmasi mengatakan patroli Ops lilin tersebut dilaksanakan guna menjaga kamtibmas di wilayah Kota Jayapura.

“Ini adalah upaya TNI/Polri untuk menjamin keamanan dan ketertiban masyarakat yang sedang beraktivitas ditempat keramian menjelang perayaan natal.

Lanjut Kabag Ops, dari hasil pantau dilapangan terutama di pasar sudah banyak dipadati masyarakat untuk membeli kebutuhan sehingga perlu dilakukan pemantau agar memberikan rasa aman dan nyaman.

Selain memantau aktivitas masyarakat kata Kompol Nursalam tim patroli Ops lilin mengantisipasi potensi tindak kriminal yang terjadi seperti Curas, curanmor, premanisme maupun tindak kriminal lainnya.

Di sela-sela melakukan patroli, tim juga mengimbau kepada masyarakat agar selalu mentaati protokol kesehatan untuk mencegah penyebaran virus corona (Covid-19).

“Namun masih banyak masyarakat yang tidak menggunakan masker dan tidak mematuhi protokol kesehatan sehingga tim patroli memberikan edukasi serta sosialisasi terkait 3 M + 1T (Mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak dan tidak berkerumun), ” Pungkasnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siap Amankan Welcoming Dinner Delegasi World Water Forum ke-10 di GWK
Persiapan Polri Amankan Opening Ceremony World Water Forum ke-10 di Bali
DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 
Kegiatan Sterilisasi Polri Jelang Kedatangan Delegasi Hingga Tamu VVIP World Water Forum di Bali
Cek Venue Balinese Water Purification, Polri : Pastikan Pengamanan dan Rute
Perhelatan KTT WWF ke-10 : Posko Satgas Walrolakir Monitoring Pengamanan VVIP & VIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kebebasan Beragama, Polres Tebing Tinggi Pengamanan Acara Kebaktian Kebangunan Iman
Bhabinkamtibmas Polsek Padang Hulu Mediasi Perselisihan Paham Antar Warga
Polsek Ngantru Lakukan Pengamanan Pada Kegiatan Bazar UMKM Dalam Rangka Bersih Desa
Personil Polsek Lakukan Pengamanan Kegiatan Rutinan Muslimat Fatayat NU Anak Cabang Kecamatan Karangrejo
Libur di Akhir Pekan, Jajaran Polres Tulungagung Melakukan Patroli di Tempat Wisata
Selalu aktif Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Sambangi bapak-bapak di Desa Binaannya
Lihat Semua
WordPress Lightbox