[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Merauke Bersama Timsus Rajawali berhasil Amankan 3 Pucuk Senjata Api dan Puluhan Amonisi.

Polda Papua, Polres Merauke, – Kepala Kepolisian Resor Merauke AKBP Ir. Untung Sangaji, M.Hum didampingi  Kabag Ops AKP Micha Toding P, SIK Bersama Timsus Rajawali tadi malam berhasil mengamankan 3 ( tiga ) pucuk Senjata api dan puluhan amunisi yang bertempat di jalan Gak Merauke Papua. Minggu, 28/2/2021.

 

Tepatnya pada pukul 22.00 Wit Timsus rajawali mengamankan seorang warga yang beralamat di Wasur Kampung Merauke berinisial AG dan seorang saksi dimana senjata api tersebut diamankan diduga tersangka di belakang jok mobil ranger berwarna putih.

 

Dari hasil penggeledahan berhasil diamankan 1 ( satu ) unit mobil ranger  warna putih, 3 ( tiga ) pucuk senjata api siap pakai, 5 laras senjata api, 2 peredam, 1 teleskop, 38 amunisi kaliber 5,56 dan sejumlah peralatan las.

 

 

Saat dikonfirmasi Kapolres Merauke menerangkan bahwa menyangkut kronologis, teknis pengungkapan adalah rahasia dan strategi timsus Rajawali karena masih dalam pengembangan, Polri akan Kembangan pengungkapan kasus ini karena menyangkut senjata api,  “

 

“Ia benar senjata api laras Panjang kaliber 5.56 yang diamankan dan siap untuk digunakan,”

 

Menurut keterangan yang diduga terlapor berinisial AG tersebut bahwa senjata ini digunakan untuk berburu, namun Polri mengatakan ada apa kenapa berburu ada banyak senjata api, kalua berburu cukup satu pucuk saja, ini banyak ada apa, kita akan kembangkan lagi kemungkinan pelakunya akan lebih dari satu orang, saat penangkapan pelaku berusaha akan melarikan diri namun berhasil diamankan, lain lain akan kita kembangkan lagi ya“

 

“Saya apresiasi timsus Rajawali dalam ungkap kasus ini, ini menandakan bahwa Polri bekerja dengan baik, keperluan timsus rajawali akan kita penuhi perlahan-lahan,tutupnya.

Penulis:Andre
Editor :Rey

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Satgas Pangan Polri Awasi Distribusi Gula di Jatim
Kapolri Angkat Presiden KSPSI Jadi Staf Ahli
Kapolri Angkat Presiden KSPSI Jadi Staf Ahli
Komitmen Kapolri di Aksi May Day: Bentuk Timsus untuk Lindungi dan Kawal Hak Buruh
Lemkapi: Hasil Survei Tunjukkan 87,3% Masyarakat Puas Dengan Pelayanan Mudik
37 Penyandang Disabilitas Daftar Rekrutmen Bintara Polri Tahun 2024
KKB Kembali Berulah, SDN. Inpres Pogapa di Bakar
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Kunjungi Warga Negeri Siri Sori Islam dan Berikan Himbauan Kamtibmas
Patroli Mobile Perbankan, Personil Polsek Tulungagung Kota Berikan Himbauan Kambtimas Pada Satpam
Wakapolsek Sirimau pimpin pengamanan Turnamen Gawang mini
Jaga Harkamtibmas Agar Tetap Kondusif, Kapolsek Campurdarat Silaturahmi ke Tokoh Agama
Kapolsek Kalidawir Berikan Pengarahan Kamtibmas Kepada Senkom Mitra Polri
Sampaikan Pesan Kamtibmas Pada Warga, Polsek Pakel Lakukan Patroli di Pasar dan Toko Emas
Lihat Semua
WordPress Lightbox