[language-switcher]
Beranda  Berita

23 Personil Polres Beltim Diberikan Penghargaan Langsung Oleh Kapolres

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, untuk meningkatkan kualitas kinerja personil jajarannya Kapolres Belitung Timur AKBP Jojo Starjo, SIK, MH memberikan reward kepada personil Polres Belitung Timur dan Polsek jajaran yang melaksanakan tugas diatas rata-rata melebihi panggilan tugasnya serta kepada personil yang berprestasi mengungkap kejadian-kejadian menonjol, sebanyak 23 Personil Polres Belitung Timur diberikan penghargaan Oleh Kapolres Belitung Timur dimana tertuang dalam Keputusan Kapolres Belitung Timur Nomor :KEP/12/II/KEP./2021 tanggal 18 Februari 2021 tentang pemberian penghargaan kepada Para Perwira dan Bintara Personil Polres Beltim diberikan penghargaan sesuai dengan dedikasi yang baik dalam pelaksanaan tugas masing-masing. Pemberian penghargaan ini diberikan secara langsung Oleh Kapolres AKBP Jojo Sutarjo, SIK, MH, kepada perwakilan personil yang mendapatkan penghargaan, disaat apel pimpinan pada hari senin tanggal 08 Maret 2021 di Mako Polres Belitung Timur. Dalam arahnnya Kapolres Belitung Timur mengatakan “ Terimakasih kepada Para personil Perwira maupun bintara yang telah melaksanakan tugas dengan sangat baik, reward hari ini kami berikan untuk menghargai dedikasi rekan-rekan dalam pelaksanaan tugasnya, selain itu juga ini dapat meningkatkan semangat personil yang lainnya untuk meningkatkan kualitas kinerjannya” Selain itu juga Kapolres Belitung Timur mengatakan “ pemberian penghargaan ini kiranya dapat meningkatkan nilai 13 Komponen yang berguna dalam persyaratan untuk pendidikan untuk meningkatkan karier personil” Penghargaan ini diberikan kepada 23 Personil Polres Belitung Timur diberikan piagam peng-hargaan sebagai personel yang berprestasi bulan februari tahun 2021. Berikut 23 Personil yang mendapatkan penghargaan tersebut Iptu Wawan Suryadinata, S.I.K., Ipda M. Rochli Hanafi,Str.K, Ipda Aditya P D Sejati ,Str.K, Ipda Dedy Irmawan,S.I.Kom, Aipda Cecep Prayatno, Aipda Janter Panjaitan, Bripka Ambera Dessy Safutri, Brigadir Heri Iskandar, Bripka M. Eri Halimussaid, Bripka Ferdinansyah,S.H, Bripka Andi Kurniawan, Bripka Remon, Brigadir Imaduddin, Brigadir Endro Nugroho, Briptu Destri, Briptu Febriansyah, Briptu Willy Wilisyana, Briptu Robby Hermawan, Briptu Novian Ario, Briptu Bayu Alfaridzi, Brigadir M. Hafiz Setiawan, Bripka Jupriadi, Dan Brigadir Septiandi
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Australian Federal Police Kunjungi Museum Pusjarah Polri
Jaga Keamanan World Water Forum di Bali, Polda NTB Gencarkan Patroli di Kawasan Pelabuhan
Simulasikan Pengamanan WWF, TNI-Polri Gelar TFG Gabungan
Polri Gagalkan Penyelunduan 91 Ribu Benih Lobster ke Luar Negeri
Resimen Laksmana Satya Prakasha SIP 53 Ikuti Gladi Wirottama
Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Jari Putus Dibegal Masuk Bintara Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polres Pidie Jaya Tingkatkan Patroli Presisi: Mewujudkan Keamanan dan Kenyamanan Warga
Optimalkan Pemanfaatan Aplikasi ‘Siada Baja’, Karo Ada Slog Polri Brigjen Hery Santoso Kunjungi Polda Sumsel
Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Jari Putus Dibegal Masuk Bintara Polri
Babinkamtibmas Desa Bunar Polsek Balaraja laksanakan Protap pagi wujud nyata Pelayanan Masyarakat
Aiptu Iwan Budiman Bhabinkamtibmas Kelurahan Balaraja Polsek Balaraja Polresta Tangerang giat Sambang, Tokoh Masyarakat Kp. Tegal Kalibaru RT. 04/04 Balaraja.
Kanit Patroli IPTU SUSANTO Polsek Balaraja Patroli siang hari Jalan raya Serang Balaraja Sambang warga jaga kondusifitas Masyarakat.
Lihat Semua
WordPress Lightbox