[language-switcher]
Beranda  Berita

Ny. Dini Eko Rudi Sudarto Resmi Sebagai Wakil Ketua Bhayangkari Daerah Papua

Jayapura – Bertempat di Aula Rupatama Polda Papua telah dilaksanakan kegiatan Pengangkatan Ny. Dini Eko Rudi Sudarto sebagai wakil ketua Bhayangkari Daerah Papua, Rabu (10/03).

Hadir dalam kegiatan tersbut ibu Ketua Bhayangkari Daerah Papua Ny. Eva Fakhiri, Ketua Sie PD dan YKB serta pengurus Bhayangkari Daerah Papua.

Ketua Bhayangkari Daerah Papua dalam sambutannya menyampaikan, pertama tama marilah kita panjatkan puji syukur kehadirat tuhan yang maha esa atas rahmad dan karunianya pada kesempatan hari ini kita dapat berkumpul menyaksikan rangkaian kegiatan pengangkatan Ny. Dini Eko Rudi Sudarto sebagai wakil ketua Bhayangkari Daerah Papua yang mana kegiatan ini sempat tertunda.

Karena itu saya meminta mohon maaf karena memang kondisinya tidak memungkinkan kemarin maka dilaksanakan pada hari ini dan kita ketahui bersama serah terima jabatan dilingkungan Bhayangkari ini saya berharap setelah dipilihnya Wakil Ketua Bhayangkari yang baru bisa menyesuaikan diri dan ibu pengurus yang lain juga bisa membantu bekerja sama dengan Wakil Ketua Bhayangkari.

Saya yakin dan percaya bahwa Ibu Wakil Ketua sudah pernah disini jadi mungkin tidak asing lagi dan mudah mudahan dengan kehadiran ibu sebagai Wakil Ketua Bhayangkari Daerah Papua bisa memberikan wewenang untuk kemajuan dan mudah mudahan semua bisa berjalan lancar dan baik tidak lupa saya ucapkan selamat kepada Bapak Wakapolda.

Yang paling penting adalah menjelang Ulang Taun Yayasan dan banyak sekali PR yang harus kita laksanakan saya berharap apapun yang telah diberikan ataupun di tugaskan kepada kita semua harap segera dilaksanakan.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Kabaharkam Apresiasi Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia
Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Aiptu Agus Subagja Polsek Majalengka Kota Sambangi Masyarakat di Lingkungan Margamulya
Patroli Dialogis Polsek Majalengka Kota Berikan Imbauan Kamtibmas di Toko Ban
Polisi RW Kelurahan Majalengka Kulon Ajak Security Kantor Samsat Kabupaten Majalengka Patuhi Imbauan Kamtibmas
Dalam Silaturahmi Kamtibmas, Irjen Pol Ahmad Luthfi  mendapat ucapan terima kasih dan harapan dari Ketua MUI Provinsi Jateng
Sebelas Jabatan Polres Jember Di Rotasi
Sebelas Jabatan Polres Jember Di Rotasi
Bhabinkamtibmas Desa Pangkul Patroli dan sambang bersama serta memberikan himbauan kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox