[language-switcher]
Beranda  Berita

AUDENSI PENYELENGGARA EVENT DEVELOPMENTAL BASKETBALL LEAGUE (DBL) SOUTH SUMATERA SERIES DENGAN KAPOLDA SUMSEL

PALEMBANG, Kapolda Sumsel Irjen Pol. Prof. Dr. Eko Indra Heri S., M.M. bersama PJU Polda Sumsel menerima Ketua Panitia DBL M. Iqbal Salam, Dir Sumeks Event H. Mahmud, Manager Sumexs event Zaitun Agustina, Manager Redaksi DBL Gunawan Sutanto, Supervisor creative studio DBL Ach Choirul Hakim, diruang Promoter LT II Polda Sumsel, Selasa 30/03/2021.

Kapolda Sumsel mengucapkan terimakasih atas terlaksananya penyelenggaraan DBL dimasa pandemi covid 19 dengan menerapkan protokes covid 19, banyak penyelenggara kegiatan saat ingin melaksanakan kegiatan turnamen dan pertandingan namun sebelum lampu hijau dari pemerintah kita Polri tidak dapat memberikan izin kegiatan keramaian tersebut apa lagi saat ini ditempat kita Palembang peningkatan masalah pandemi ini, ucap Jenderal Eko

Dan ini tugas kita semua dan bukanlah hal yang mudah dalam mengedukasi masyarakat dalam menjaga serta mensosialisasikan masalah protkes covid 19 mulai rajin mencuci tangan, menjaga jarak, memakai masker dan tidak berkerumun, saat ini tantangan dalam memberikan pengertian kepada masyarakat ini, mulai kegiatan masyarakat , mengundang orang banyak hajatan pernikahan dan kegiatan keagamaan dan kami ucapkan terimakasih atas terselenggaranya DBL yang tetap melaksanakan protkes walau tanpa penonton tukas Kapolda Sumsel

Sementara itu Manager Redaksi DBL Gunawan Sutanto mengucapkan terimakasih kepada Kapolda Sumsel dan jajarannya yang telah memberikan izin dan kegiatan ini dilaksanakan monitoring kepada peserta dan penyelenggara selama 14 hari setelah penyelenggaraan event ini berlangsung, guna memastikan benar-benar aman dan sehat sesuai masa inkubasi virus kepada peserta serta penyenggara DBL Alhamdulillah semuanya sehat tukas, gunawan sutanto

Kegiatan DBl ini diikuti 14 sekolah diikuti 18 tim dengan 411 dari 5 kota, pertandingan ini tanpa penonton dan hanya orang tua siswa saja yang menyaksikan dengan memastikan melaksanakan protokes covid 19 dan acara ini diakhiri dengan ramah tamah

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Aiptu Agus Salim Pane Sambangi Warung Kopi di Silandit, Sampaikan Pesan Kamtibmas
Bridging the Gap: Bhabinkamtibmas Polsek Waringinkurung Menyampaikan Pesan Kamtibmas Melalui Door to Door secara Rutin
Tim Tekab 308 Satreskrim polres Tubaba berhasil Ungkap Kasus Target Operasi ( TO ) Ops Sikat Krakatau 2024.
Aiptu Roy Ronald Hutapea Jalin Silaturahmi dan Sampaikan Pesan Kamtibmas di Batang Ayumi Julu
Unit Reskrim Polsek Serang Polresta Serkot Berhasil Mengamankan Pelaku Curhat Korban Nasabah Bank
Pelaku Modus Gembos Ban Dibekuk oleh Tim Reskrim Polsek Serang Polresta Serkot
Lihat Semua
WordPress Lightbox