[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Pasuruan Kota Hadir Dalam Kunjungan Kerja Menteri PPN/ Bappenas

DSC0239

Polresta Pasuruan – Kapolres Pasuruan Kota AKBP Arman S.I.K M.Si hadir dalam kunjungan Kerja Dr. (H.C.) Ir. H. Suharso Monoarfa Menteri PPN/ Bappenas ke Wilayah Kota Pasuruan dalam rangka rencana pembangunan Kota Pasuruan, Jumat (16/4/2021).

Hadir dalam kegiatan Bupati Pasuruan H. M. Irsyad Yusuf, SE, MMA , Dandim 0819 Pasuruan Letkol Inf Nyaan M.tr (Han), Kapolres Pasuruan AKBP Rofiq Ripto Himawan, S.i.K , Walikota Pasuruan Drs H. Saifullah Yusuf, Wakil Walikota Pasuruan Adi Wibowo, STP, Msi , Wakil Bupati Pasuruan KH. Imron Mujib, SH, MH , Ketua DPRD Kab. Pasuruan Sudiono Fauzan, Sag, Msi , Ketua DPRD Kota Pasuruan H. Ismail Hasan, SE , dan Pj Sekda Kota Pasuruan Anom Surahno, SH, MM.

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) / Kepala Bappenas Dr. HC. Ir. H. Suharso Monoarfa beserta Rombongan tiba di Masjid Jami’ Al Anwar Jl. KH. Wahid Hasyim Kota Pasuruan disambut Pejabat Forkopimda Kota/Kab. Pasuruan dan KH. Moch. Idris Abdul Hamid baserta KH. Abdullah Sodiq selaku Takmir Masjid Jami Al Anwar, di lanjutkan melaksanakan ziarah makam KH. Abdul Hamid.

Setelah selesai melaksanakan ziarah rombongan bergerak untuk meninjau Alun – alun Pasuruan yang berencana akan di revitalisasi Alun – alun Pasuruan. Setelah selesai berkeliling meninjau Alun – alun Pasuruan rombongan berjalan menuju Pendopo Kab. Pasuruan.

Di Pendopo Kab. Pasuruan, Bupati Pasuruan H. M. Irsyad Yusuf, SE, MMA dan Walikota Pasuruan Drs H. Saifullah Yusuf memaparkan rencana program pembangunan di wilayah Kota/Kab. Pasuruan.

Kegiatan selesai, selama kegiatan tetap dilaksanakan sesuai dengan protokol kesehatan dan situasi aman kondusif.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Melalui program Jumat Curhat, Polsek Teriak Dengar Keluhan Masyarakat
Jumat Curhat, Personil Polsek Capkala Ajak Warga Bekerjasama Menjaga Kamtibmas
Respon Cepat Info Praktek Pungli, Polres Lampung Utara Sisir Jalinsum
Pererat Komunikasi Dengan Masyarakat Melaui Jum'at Curhat
Polsek Pesisir Utara Melaksanakan Patroli Hunting Dengan Meningkatkan KRYD
Bhabinkamtibmas Polsek Pesisir Utara Mengamankan Penyaluran BLT DD Ke Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox